TAG
M Irsan
-
Pelantikan Muchendi-Supriyanto Sebagai Bupati-Wabup OKI Digelar 10 Februari 2025, Tak ada Gugatan MK
Dikatakan Ketua Komisi Pemilihan Umum OKI, Muhammad Irsan batas waktu pendaftaran gugatan ke MK sudah lewat.
Jumat, 13 Desember 2024 -
2 TPS di Desa Gajah Mati dan di Simpang Empat OKI Direkomendasikan Gelar PSU, Ditemukan Pelanggaran
Ternyata Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) menemukan pelanggaran di 2 TPS yang ada di wilayah perairan.
Jumat, 29 November 2024 -
Hasil Pilkada OKI 2024 : Rekapitulasi Suara di Tingkat PPK Dijadwalkan Selesai 3 Desember
Pasalnya rekapitulasi suara hasil Pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Selatan serta Bupati dan Wakil Bupati OKI belum selesai dilakukan.
Kamis, 28 November 2024 -
Hari Ini Seluruh Logistik Pilkada 2024 Tiba di PKK 18 Kecamatan di OKI, Paslon Dilarang Kampanye
Dia berharap pelaksanaan pilkada di masing-masing TPS pada 27 November mendatang berlangsung dengan aman dan kondusif.
Senin, 25 November 2024 -
Berada di Wilayah Perairan, KPU OKI Harus Antar Logistik Pilkada di 4 Kecamatan Menggunakan Perahu
Menurutnya, salah satu tantangan besar adanya pendistribusian logistik pilkada adalah kondisi infrastruktur ruas jalan yang rusak.
Rabu, 20 November 2024 -
KPU OKI Lantik 8.743 KPPS Untuk Ditempatkan di 1.249 TPS, Diminta Profesional dan Netral
Dimana ribuan petugas KPPS ini akan disebar di 327 desa/kelurahan dengan jumlah total 1.249 lokasi Tempat Pemungutan Suara (TPS).
Kamis, 7 November 2024 -
Kerahkan 100 Orang, KPU OKI Target Pelipatan 1,2 Juta Lebih Surat Suara Pilkada 2024 Selesai Sepekan
KPU OKI mengerahkan 100 orang untuk menyelesaikan proses pelipatan 1.285.346 lembar surat suara Pilkada 2024.
Minggu, 3 November 2024 -
Sirekap Sulit di Akses di Cengal, Air Sugihan dan Sungai Menang, KPU OKI Petakan Wilayah Blank Spot
Pilkada 2024 serentak yang dilaksanakan 27 November 2024, KPU Ogan Komering Ilir (OKI) mulai mematangkan persiapan.
Rabu, 23 Oktober 2024 -
1.185.346 Surat Suara Pilkada 2024 OKI Sudah Tiba di Gudang KPU, Diawasi Ketat
KPU OKI Sumsel kembali menerima logistik berupa surat suara untuk pemilihan Bupati dan Wakil Bupati serta Gubernur dan Wakil Gubernur.
Sabtu, 19 Oktober 2024 -
Lebih dari 8 Ribu Orang Mendaftar jadi KPPS Pilkada OKI 2024, Hasil Seleksi Diumumkan 7 Oktober
Warga di Kabupaten OKI antusias mendaftar menjadi petugas KPPS Pilkada 2024.
Minggu, 29 September 2024 -
2 Bulan Jelang Pilkada 2024, KPU OKI Mulai Terima Logistik, Dikawal Ketat Polisi, TNI, dan Bawaslu
Dikatakan Ketua KPU OKI, M Irsan untuk jumlah logistik yang diterima yaitu berupa 55.232 keping segel, 14.928 kabel ties dan 2.488 botol tinta.
Jumat, 27 September 2024 -
KPU OKI Minta Masyarakat Jangan Terpancing Informasi Salah & Politik Uang, Pilih Sesuai Hati Nurani
Disaat masa kampanye Pilkada 2024 di OKI, masyarakat diminta untuk memilih pasangan calon bupati dan wakil bupati secara objektif dan terbaik.
Rabu, 25 September 2024 -
Jadwal Pengundian Nomor Urut Calon Bupati dan Wakil Bupati OKI Senin 23 September 2024
Untuk pengundian nomor urut masing-masing calon Bupati dan Wakil Bupati dibolehkan membawa pendukung 125 orang
Minggu, 22 September 2024 -
Sebanyak 2.524 Kotak Suara Pilgub Sumsel dan Pilkada OKI Tiba di Gudang KPU OKI
Ketua KPU OKI, M Irsan menjelaskan, sudah ada 2.524 kotak suara tiba dan diturunkan di gudang milik KPU OKI dengan menggunakan sebuah kontainer pengan
Minggu, 22 September 2024 -
KPU OKI Batasi Paslon Hanya Boleh Bawa 125 Orang Pendukung Saat Penetapan Nomor Urut
Dijelaskan Irsan, pihaknya sudah melakukan verifikasi administrasi maupun perbaikan dan hasilnya dituangkan dalam berita acara.
Sabtu, 21 September 2024 -
KPU OKI Mulai Petakan Titik Pemasangan APK dan Lokasi Kampanye di Pilkada 2024
Menjelang Pilkada 2024, KPU OKI mulai menentukan titik lokasi kampanye dan pemasangan alat peraga kampanye atau APK.
Jumat, 20 September 2024 -
Jadwal Pendaftaran KPPS di OKI, KPU Butuh 8.743 Petugas, Berikut Syarat Lengkap dan Honornya
Sebanyak 8.743 orang dibutuhkan untuk mengisi lowongan KPPS Pilkada 2024 yang akan bekerja di 1.249 tempat pemungutan suara (TPS).
Jumat, 13 September 2024