Berita Viral
Sosok Nur Huda, Anggota DPRD Bantul Datang Pelantikan Naik Motor Butut, dari Kuli hingga Petani
Sosok Nur Huda Waskitha Yoga, baru-baru jadi sorotan lantaran datang ke pelantikan terplih sebagai anggota DPRD Bantul menggunakan sepeda motor jadul
Penulis: Aggi Suzatri | Editor: Weni Wahyuny
Dok. Humas DPRD Bantul/IG/Nur Huda Waskitha Yoga
Sosok Nur Huda Waskitha Yoga, baru-baru jadi sorotan lantaran datang ke pelantikan terplih sebagai anggota DPRD Bantul menggunakan sepeda motor jadul
Dia menceritakan, motor yang dibawanya telah menemaninya sepanjang perjuangannya sejak masih semasa SMA hingga sekarang.
Motor itu lah yang menjadi saksi bisu, menemani setiap gerak langkahnya dari pelajar hingga seorang anggota DPRD Bantul sekarang.
“Sewaktu kampanye juga seringnya mengendarai motor itu untuk sosialisasi di masyarakat,” imbuhnya.
Berbeda dari umumnya wakil rakyat yang menggunakan kendaraan roda empat saat datang pelantikan.
(*)
Baca berita lainnya di google news
Ikuti dan Bergabung di Saluran Whatsapp Tribunsumsel.com
Tags
Nur Huda Waskitha Yoga
DPRD Bantul
Yogyakarta
Bantul
Komisi Pemilihan Umum (KPU)
Partai Keadilan Sejahtera (PKS)
Berita Terkait: #Berita Viral
| Imbas Laporannya Pada 2 Guru SMAN 1 Luwu Utara, Faisal Tanjung Kini Dipanggil Polisi |
|
|---|
| Faisal Tanjung Ternyata Alumni SMAN 1 Luwu Utara & Diajar Rasnal, Lalu Laporkan Guru hingga Dipecat |
|
|---|
| Alumni SMAN 1 Luwu Utara Ungkap Fakta Soal Pungutan Rp20 Ribu yang Buat Abdul Muis & Rasnal Dipecat |
|
|---|
| Alasan Polisi Panggil Faisal Tanjung Anggota LSM Pelapor Guru SMA 1 Luwu Utara, Diminta Keterangan |
|
|---|
| VIDEO Detik-detik Bripda Torino Hajar 2 Siswa SPN NTT Gegara Ketahuan Merokok, Kini Dipatsus |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/Sosok-Nur-Huda-Waskitha-Yoga-baru-baru-jadi-sorotan-lantaran-datang-ke-pelanti.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.