Berita Palembang
Harga TBS Sumsel Mei 2023, Kelapa Sawit Turun Jadi Rp 2.170 per Kilogram
Harga tandan buah segar (TBS) di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) bulan Mei 2023 terus mengalami penurunan.
Penulis: Linda Trisnawati | Editor: Shinta Dwi Anggraini
"Minyak nabati dari kedelai dan bunga matahari sebagai kompetitor sedang membanjiri pasar global. Penurunan harga ini belum begitu terasa bagi petani plasma dan swadaya," katanya
Pasalnya saat ini tingkat produksi TBS Indonesia masih mengalami penurunan yang disebabkan oleh trek. Namun jika dibiarkan memasuki musim produksi tinggi selepas Idul Adha nanti, maka dampak dari minyak nabati ini akan mulai terasa bagi petani sawit.
Berita Terkait: #Berita Palembang
| Reaksi DPRD Sumsel Soal Dugaan Dana Rp 2,1 T Pemprov Mengendap di Bank Sumsel Babel |
|
|---|
| Curi Motor yang Kuncinya Tergantung, Pria di Palembang Kini Ditangkap Polisi, Ngaku Khilaf |
|
|---|
| Herman Deru Bantah Endapkan Dana Rp 2,1 Triliun di Bank Sumsel Babel, Ngaku Justru Kekurangan Uang |
|
|---|
| KABAR DUKA, Eks Anggota DPRD Sumsel Abdurrahman Fikri Meninggal Dunia di Usia 75 Tahun |
|
|---|
| Herman Deru Heran Soal Isu Uang Rp2,1 T Milik Pemprov Mengendap di Bank :Kami Justru Kekurangan Duit |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.