Berita Viral

Sopir Taksi yang Ditonjok Kompol Bambang Ngaku Disuruh Tentukan Uang Damai Oleh Polisi Polda Metro

Lalu, bukannya polisi menerbitkan surat laporan, Rizki menyebut polisi tersebut justru meminta agar peristiwa ini tidak usah diperpanjang

TribunAmbon.com/ Lukman Mukaddar
(kiri) Kompol. Muhammad Bambang Surya Wiharga saat dilantik menjadi WakaPolres oleh Kapolres Maluku Tengah, AKBP. Abdul Ghafur di Mapolres setempat, Sabtu (16/4/2022). sopir taksi online yang viral ditonjok penumpangnya diduga polisi kini melaporkan pelaku ke polisi. 

Kompol Bambang Dicopot dari Jabatannya

Setelah insiden ini, Kompol Bambang pun dicopot dari jabatannya sebagai Kasubdit Gakkum Direktorat Lantas Polda Maluku.

Hal ini dibenarkan oleh Kabid Humas Polda Maluku, Kombes Aries Aminullah.

Aminullah mengatakan Kompol Bambang kini dimutasi ke Yanma Polda Maluku.

"Sebagai tindakan awal untuk yang bersangkutan Kompol Bambang sudah dimutasikan ke Pamen Yanma dalam rangka pemeriksaan."

"Sudah dicopot dari jabatannya," katanya, Selasa (5/11/2024).

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Sopir Taksi yang Ditonjok Kompol Bambang Ngaku Dimintai Uang Damai Rp2 Juta oleh Polisi Polda Metro, .

Sumber: Tribunnews
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved