Berita Empat Lawang
KPU Empat Lawang Tetapkan Lokasi Pemasangan APK Pemilu 2024, Berikut Lokasinya
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Empat Lawang menetapkan lokasi pemasangan APK Pemilu 2024
Penulis: Sahri Romadhon | Editor: Shinta Dwi Anggraini
TRIBUNSUMSEL.COM/SAHRI ROMADHON
Simpang Jalan Poros Tebing Tinggi yang ditetapkan menjadi salah satu lokasi pemasangan APK pada Pemilu 2024 di Kabupaten Empat Lawang.
Kecamatan Pendopo
Simpang Tiga Pasar Pendopo
Kecamatan Muara Pinang
Simpang Tiga Muara Pinang-Lintang Kanan
Kecamatan Lintang kanan
Simpang Tiga Desa Muara Danau
Kecamatan Sikap Dalam
Simpang Kalangan Senin Desa Karang Gede, Simpang Jembatan Multifungsi Desa Puntang, Simpang Depan Bumdes Desa Karang Anyar
Kecamatan Ulu Musi
Simpang Tiga Desa Padang Tepong
Kecamatan Pasemah Air Keruh (Paiker)
Simpang Desa Muara Aman dan Desa Muara Sindang, Simpang Desa Talang Randai-Desa Air Mayan, Tikungan Bank Sumsel Desa Nanjungan, Simpang Desa Lawang Agung.
Tags
Pemilu 2024
lokasi pemasangan APK di Empat Lawang
Alat Peraga Kampanye (APK)
berita empat lawang
Tribunsumsel.com
Berita Terkait: #Berita Empat Lawang
| Kebakaran, Pohon Tumbang Hingga Puting Beliung Terjadi Dampak Cuaca Ekstrem di Empat Lawang |
|
|---|
| Gelaran Peda KTNA 2025 Semakin Dekat, Kominfo Empat Lawang Sebar Umbul-Umbul di Lokasi Strategis |
|
|---|
| 2 Pria di Empat Lawang Kepergok Curi Buah Sawit, Melawan Saat Ditangkap Hingga Lukai Anggota TNI |
|
|---|
| Rumah di Kelumpang Jaya Empat Lawang Hangus Terbakar, Sudah Lama Tak Ditinggali |
|
|---|
| Dagangannya Dicuri Pelajar, Pemilik Warung di Empat Lawang Pilih Berdamai Meski Sempat Lapor Polisi |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.