Berita Viral

Teganya Menantu di Bogor jadi Otak Pencurian Uang dan Emas Mertua, Beraksi saat Korban Ibadah Umrah

Menantu curi emas mertua saat tumah kosong ditinggal umrah di Bogor. F merekayasa pencurian seolah orang lain yang mencuri.

Editor: Weni Wahyuny
Istimewa/TribunnewsBogor.com
CURI PERHIASAN MERTUA - Polisi melakukan olah TKP aksi pencurian di sebuah rumah di wilayah Desa Limusnunggal, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor. Akal-akalan menantu melakukan pencurian di rumah mertua di wilayah Kabupaten Bogor terungkap setelah kepolisian menangkap pelaku. 

"Kami interogasi dari keterangan mengerucut bahwa betul menantunya lah mengambil perhiasan di tanggal 9, kemudian dibawa ke Jakarta," terangnya.

Dari pengakuan itu, pihak kepolisian melakukan pengembangan dan berhasil membongkar adanya skenario dalam aksi pencurian ini.

Rupanya, pria yang terekam CCTV memasuki rumah merupakan rekan dari wanita tersebut yang berperan seolah-olah melakukan pencurian.

"Dia merencanakan ini di Kepulauan Seribu dengan teman prianya, jadi seolah-olah rumah itu ada kemalingan, sehingga dilihat dari CCTV orang tersebut masuk tanpa menoleh kanan kiri hanya 5 menit langsung keluar dari gambar," ucap Kompol Edison.

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Menantu Curi Perhiasan Emas Mertua di Bogor saat Korban Sedang Umrah

Baca berita lainnya di Google News

Bergabung dan baca berita menarik lainnya di saluran WhatsApp Tribunsumsel.com

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved