Berita OKU Timur
Laksanakan Arahan Presiden Prabowo, Lapas Kelas IIB Martapura Panen Sayuran yang Ditanam Sendiri
Panen melibatkan sejumlah petugas dan warga binaan yang telah dilatih dalam program budidaya tanaman.
Penulis: CHOIRUL RAHMAN | Editor: Slamet Teguh
Lanjut kata Kasubsi, untuk hidroponik pengembangannya diatas kolam. Dimana dapat memproduksi sayur kangkung dengan kualitas yang baik menggunakan pengairan dari kolam ikan.
Serta hidroponik yang dapat menyaring air kolam sehingga air kolam akan tetap bersih.
"Kita berharap kegiatan ini dapat meningkatkan keterampilan warga binaan pemasyarakatan. Sehingga dapat bermanfaat nantinya," jelasnya.
Lebih lanjut ia menjelaskan, untuk perkebunan sayur di Lapas Martapura meliputi beberapa jenis sayur mayur yaitu, kangkung, terong, cabai dan tomat.
Diharapkan kegiatan ini memberikan keterampilan kepada warga binaan pemasyarakatan dalam mengelola kebun sayur mayur.
"Untuk kadar penggunaan pupuk, pengairan dan penyelesaian jika terdapat hama dan penyakit tanaman. Sehingga akan mendapatkan potensi panen yang baik," pungkasnya.
Baca berita Tribunsumsel.com lainnya di google news
Ikuti dan bergabung dalam saluran whatsapp Tribunsumsel.com
| Harga Sembako di Pasar Inpres Martapura OKU Timur Stabil, Cabai Hingga Tomat Bahkan Turun Pekan Ini |
|
|---|
| Petani Bukit Napuh OKU Timur Resah, Padi Diserang Hama, Modal Membengkak, Berpotensi Gagal Panen |
|
|---|
| 2 Siswi SMPN 2 Semendawai Timur OKU Timur Siap Maju di Olimpiade Penelitian Siswa Indonesia 2025 |
|
|---|
| HUT ke-14, DPD NasDem OKU Timur Tebar Kepedulian Lewat Ribuan Paket Sembako dan Cek Kesehatan Gratis |
|
|---|
| Petani di OKU Timur Senang Harga Pupuk Subsidi Turun, Tapi Khawatir Ancaman Hama yang Kian Adaptif |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.