12 Contoh Kritik Saran yang Membangun dan Penuh Motivasi Untuk Guru di Sekolah Terbaru Tahun 2023
12 Contoh Kritik Saran yang Membangun dan Penuh Motivasi Untuk Guru di Sekolah Terbaru Tahun 2023
Penulis: Putri Kusuma Rinjani | Editor: Kharisma Tri Saputra
TRIBUNSUMSEL.COM - Berikut ini sajian contoh kritik dan saran yang membangun serta penuh motivasi untuk guru disekolah terbaik dan terbaru tahun 2023:
== Kritik dan Saran Untuk Guru di Sekolah ==
1. Kritik: Guru kurang mengikuti perkembangan teknologi yang seharusnya berguna dalam proses belajar mengajar.
Saran: Saran saya, guru perlu beradaptasi dengan teknologi yang dapat mendukung kegiatan belajar-mengajar, sehingga penyampaian materi lebih segar dan optimal.
2. Kritik: Guru menyampaikan materi pembelajaran terlalu rumit dan membuat kami sulit memahaminya.
Saran: Saran saya supaya Guru dapat menyampaikan materi pembelajaran dengan lebih baik, agar kami mudah memahaminya.
3. Kritik: Guru matematika tidak mengulangi rumus-rumus sulit yang telah diajarkan, padahal kami belum memahaminya.
Saran: Kepada Guru matematika, saya harap bapak guru dapat mengulangi materi dan rumus-rumus yang sulit untuk kita pahami.
4. Kritik: Ibu guru sering mengajar lebih dari waktu yang disediakan, kami pun kerap terlambat untuk pulang.
Saran: Harapan saya Ibu guru bisa lebih menghargai waktu. Meski materi pelajaran belum usai, tetapi hal tersebut jangan sampai memakan waktu terlalu lama.
5. Kritik: Ibu guru matematika jarang memotivasi para siswanya. Padahal, motivasi bisa meningkatkan moral siswa yang kesulitan belajar matematika.
Saran: Motivasi yang diberikan tak selalu harus setiap hari. Minimal, ibu memberikan dukungan kepada siswa yang tampak kesulitan.
6. Kritik: Bapak guru acapkali lupa dengan hal yang ia sampaikan sehingga PR di minggu lalu sering tak diperiksanya.
Saran: Saran saya, agar tidak mudah lupa Bapak bisa mencatat atau bertanya ke murid yang sebelum memulai pelajaran.
7. Kritik: Bapak guru lebih banyak berbicara hal di luar mata pelajaran.
Referensi Kritik dan Saran Untuk Guru yang Membang
Referensi Kritik dan Saran Untuk Guru
Kritik dan Saran Untuk Guru Baik dan Benar
Contoh Kritik dan Saran Untuk Guru
Tribunsumsel.com
| 20 Ide Nama Bayi Lahir Bulan November Laki-laki, Rangkaian 2-3 Kata Islami, Terbaru 2025 |
|
|---|
| 30 Nama Bayi Lahir Bulan November Perempuan, 3 Kata Islami, Berikut Makna |
|
|---|
| 5 Makna Kutipan Bung Karno, Beri Aku 10 Pemuda akan Aku Guncangkan Dunia, Masih Relevan hingga Kini |
|
|---|
| Jawaban Bahasa Inggris Kelas 7 Halaman 81 Kurikulum Merdeka: Worksheets 2.17 |
|
|---|
| Kisah Mush'ab bin Umair, Pemuda di Masa Rasulullah, Rela Menukar Kenyamanan Dunia dengan Keimanan |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.