Cai Changpan Tewas Gantung Diri di Gudang Ban, Sederet Fakta Terpidana Mati Kasus Narkoba Asal China

Dia ditemukan di gudang pembakaran ban di Jasinga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Editor: Weni Wahyuny
(Dok. Polres Tangerang Kota) (istimewa)
narapidana kasus narkoba Cai Changpan alias Cai Ji Fan (53) yang kabur dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas 1 Tangerang. Kini ditemukan tewas gantung diri 

Mantan Direktur Reserse Narkoba Polda Metro Jaya itu mengatakan, setelah lubang itu dirasa cukup untuk melarikan diri, Amir dan Ricky mengajak tahanan lainnya melarikan diri.

Setelah keluar dari lubang tersebut para tersangka menaiki tembok dan lompat ke permukiman warga yang berada di belakang Rutan.

"Setelah itu mereka menyebar menjadi dua kelompok. Ada yang naik angkot ke Cibinong, lalu nyambung ke Sentul dan naik travel ke Sukabumi dan ada juga yang naik angkot langsung ke Bogor," ujar Eko.

Pada saat itu, tim Bareskrim Polri hanya butuh waktu tiga hari untuk menangkap kembali Cai Changpan.

Dia ditangkap di Sukabumi, Jawa Barat.

Usai kabur, penyelundup sabu ke Banten pada 2016 itu dijebloskan ke rutan dengan pengawasan ketat.

Cai Changpan lalu divonis Pengadilan Negeri Tangerang dengan hukuman mati pada Juli 2017.

Dia kemudian mendekam di Lapas Pemuda kelas II A Tangerang.

Setahun kemudian pada 2018 dia dipindah ke Lapas Kelas 1 A Dewasa Tangerang.

Di Lapas Kelas 1 Tangerang, Cai Changpang mendekam di sel bersama terpidana narkoba yang adalah warga negara asing.

2. 14 September 2020 Chai Changpang kabur dari Lapas Kelas I Tangerang

Sebelum kabur, dia sempat mengajak rekan satu selnya tapi ditolak.

Chai Changpang kabur dengan cara menggali lubang sepanjang 30 meter.

Selama delapan bulan, ia rutin menggali lubang di jam-jam tertentu hingga bisa melarikan diri.

Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) alias narapidana di Lapas Kelas I Tangerang berhasil melarikan diri lewat gorong-gorong.
Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) alias narapidana di Lapas Kelas I Tangerang berhasil melarikan diri lewat gorong-gorong. (ISTIMEWA/ tribunjakarta.com)

Buntut dari kaburnya Cai Changpang, lima petugas di lapas dinonaktifkan untuk menjalani pemeriksaan intensif.

Sumber: Tribun Jambi
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved