TAG
Pelaku Pembunuhan Sofyan Driver Taksi Online
-
TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG-Ridwan alias Rido (42 tahun) dan Acuandra alias Acun (21 tahun) divonis hukuman mati oleh hakim PN Palembang
Kamis, 25 April 2019
-
Fitriani, istri almarhum sofyan tak kuasa menahan tangis dan langsung melakukan sujud syukur usai mendengar vonis hakim
Rabu, 24 April 2019
-
Sidang putusan atas kasus pembunuhan terhadap Sofyan, driver taksi online diundur.
Senin, 15 April 2019
-
Tertunduk lesu dengan raut wajah sedih, itulah yang terlihat dari terdakwa Ridwan alias Rido (42 tahun) dan Acuandra alias Acun (21 tahun)
Selasa, 2 April 2019
-
Dalam persidangan, Fitriani memberikan keterangan yang diketahuinya seputar aktivitas sang suami sebagai driver taksi online di Palembang
Selasa, 26 Februari 2019
-
Kapolda Sumsel, Irjen Pol Zulkarnain Adinegara kembali mengeluarkan pernyataan terkait kasus perampokan dan pembunuhan driver grabcar, Sofyan.
Rabu, 21 November 2018
-
Penyidik Polda Sumsel hari ini, Selasa (20/11/2018) menggelar adegan rekontruksi. Terungkap pasca dicekik hingga tak bergerak, Sofyan minta ampun
Selasa, 20 November 2018
-
Keberadaan mobil Daihatsu Sigra warna hitam milik korban driver Grabcar korban perampokan, Sofyan, akhirnya ditemukan petugas
Sabtu, 17 November 2018
-
Polda Sumsel menyerahkan kerangka manusia yang diyakini merupakan Sofyan (43) kepada pihak keluarga untuk dimakamkan, Jumat (16/08/2018).
Jumat, 16 November 2018
-
Pihak keluarga tersangka meminta jaminan kepada Polsek Karang Dapo. Permintaan itu, agar tersangka yang menyerahkan diri tidak ditembak
Kamis, 15 November 2018
-
Kehadiran Herman Deru di Mapolda Sumsel merupakan kunjungan pertama usai dilantik menjadi Gubernur pada 2 Oktober 2018 lalu
Kamis, 15 November 2018