Cara Cek Status Penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan 2023 di Laman Kemnaker dan BPJS Ketenagakerjaan
Artikel ini berisi penjelasan mengenai cara cek status penerima bsu bpjs ketenagakerjaan di laman kemnaker dan bpjs ketenagakerjaan.
TRIBUNSUMSEL.COM- Program Bantuan Subsidi Gaji (BSU) BPJS Ketenagakerjaan menjadi atensi para karyawan dan pekerja di tanah air saat ini.
Sebagai informasi BSU merupakan salah satu program bantuan pemerintah yang yang bertujuan untuk memberikan subsidi pada upah pekerja yang memenuhi syarat, sehingga dapat membantu meringankan beban ekonomi mereka
Untuk diketahui, BSU 2023 tidak diberikan kepada semua karyawan, karena terdapat kriteria pekerja yang layak untuk mendapatkan program ini.
Adapun kriteria penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan adalah sebagai berikut.
- Penghasilan Kurang dari Rp5 Juta Per Bulan
- Tidak Menerima Bantuan Lain dari Pemerintah
- Pekerja Formal Terdaftar di Jaminan Sosial Tenaga Kerja (Jamsostek)
- Pekerja Non Formal Terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan
Cara cek bantuan BSU melalui BPJS Ketenagakerjaan
Melansir laman TribunHealth.com, beginilah cara cek bantuan BSU:
1. Buka laman https://bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id/
2. Pilih Menu Cek Status Calon Penerima BSU;
3. Masukkan NIK, Nama lengkap sesuai KTP, dan tanggal lahir;
4. Ceklist kode dan pilih Lanjutkan;
5. Setelah itu akan ditampilkan hasilnya.
Baca juga: BSU BPJS Ketenagakerjaan Bakal Cair Lagi Bulan Desember 2023, Seger Cek Persyaratan dan Nama Anda
Baca juga: LINK Download Minecraft Versi 1.20.41 Gratis Terbaru 2023 untuk HP Android dan Cara Instalnya
BSU BPJS Ketenagakerjaan 2023
https://bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id/
https://bsu.kemnaker.go.id/
Tribunsumsel.com
| Dosen Untag Semarang Sempat Diperingatkan Rekannya 3 Hari Sebelum Tewas, 'Hati-hati Pacarmu' |
|
|---|
| Jawaban Informatika Kelas 10 Halaman 165 Kurikulum Merdeka: Kesalahan Program |
|
|---|
| Motif Eks Sopir Bakar Rumah Hakim Khamozaro Waruwu di Medan, Curi Emas Rp480 Juta |
|
|---|
| Anak Bungsu Nikita Mirzani Akhirnya Jenguk Ibunya di Penjara, ART dan Sopir Ucap Syukur Melihatnya |
|
|---|
| Doa Memasuki 1 Jumadil Akhir 1447 H Malam ini Jumat 21 November 2025, Lengkap dengan Amalannya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/Cara-Cek-Status-Penerima-BSU-BPJS-Ketenagakerjaan-2023-Lengkap.jpg)