25 Pantun Ucapan Pernikahan Lucu dan Menghibur, untuk Pengantin Baru
Artikel ini memuat 25 pantun ucapan pernikahan yang lucu dan menghibur untuk pengantin baru.
Penulis: Novaldi Hibaturrahman | Editor: Novaldi Hibaturrahman
TRIBUNSUMSEL.COM-M emberi ucapan pernikahan, menjadi tanda perhatian pada teman, rekan, atau kerabat yang sedang merayakan hari bahagia dengan pasangan pilihannya.
Banyak cara memberi ucapan selamat pernikahan kepada pengantin, salah satunya berupa pantun.
Tentunya, pantun yang diberikan untuk acara pernikahan berisi doa harapan.
Berikut ini pantun pernikahan lucu dan menghibur untuk pengantin baru.
1. Pohon pisang daunnya lebar
Tempat asyik untuk berkemah
Selamat berbahagia wahai sahabat
Moga sakinah mawaddah wa rohmah.
2. Bertemu teman tangan menjabat
Peluk hangat erat-erat
Selamat berbahagia duhai sahabat
Bahagiamu moga kekal ke akhirat.
3. Di laut banyak ikan bertemu
Lautnya berwarna biru
| Kunci Jawaban, PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 SMP Halaman 131 Kurikulum Merdeka, Rajin Berlatih |
|
|---|
| Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut Kelas 11 Halaman 79 80, Uji Kompetensi Bab III |
|
|---|
| Kunci Jawaban, IPA Kelas 8 SMP/MTs Halaman 100 Kurikulum Merdeka, Mari Uji Kemampuan Kalian |
|
|---|
| Kunci Jawaban PAI Kelas 11 Halaman 173 Aktivitas 5.6, Resensi Kitab Karya 7 Ulama Nusantara |
|
|---|
| Materi Khutbah Jumat Jumadil Akhir Edisi 21 November 2025, Penuh Khidmat dan Makna untuk Dibagikan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/25-Pantun-Ucapan-Pernikahan-untuk-Pengantin-Baru-Lucu-dan-Menghibur.jpg)