Berita Selebriti

Ikut Jadi Korban, Pasha 'Ungu' Nyanyikan Lagu untuk Korban Tsunami & Gempa Donggala-Palu, Sedih

Wakil Wali Kota Palu, Pasha, menunggah lagu untuk korban gempa yang melanda Palu hingga Donggala, Sulawesi Tengah.

Kolase/Tribunpontianak/Tribunjateng
Pasha Ungu dan Adelia 

Hal itu disampaikan Adelia Pasha melalui unggahannya di Instagram Stories pada Selasa (2/10/2018) siang.

Adelia menuturkan bahwa situasi di Palu mulai tidak kondusif.

Menurutnya, keadaan itu dipicu minimnya ketersediaan makanan dan minuman bagi korban.

"Di sini keadaan mulai tidak kondusif."

"Masyarakat mulai marah-marah mungkin dampak dari mereka kelaparan dan kehausan." ungkapnya.

Ia juga menjelaskan bahwa pemerintah daerah sudah berjuang menangani korban.

Hanya saja dia meminta doa dari masyarakat agar semua masalah di lapangan segera teratasi.

"Kami sudah berusaha sebaik mungkin."

"Kita sama-sama berjuang di sini dan juga korban." tulis Adelia Pasha.

Baca: Raffi Ahmad Akui Suami Istri dengan Titi Kamal, Netizen Bandingkan dengan Ayu Ting Ting

Baca: Ditemui Fadli Zon, Ini Kabar Terbaru Ratna Sarumpaet yang Dikabarkan Dipukuli Hingga Wajahnya Lebam

Adelia juga berharap masyarakat tetap bersabar dan tidak berbuat kerusuhan.

"Mudah-mudahan masyarakat bisa meredam dan jangan berbuat kerusuhan." harap istri Wakil Wali Kota Palu, Sigit Purnomo Syamsuddin Said

( )

Artikel ini telah tayang di Tribunstyle.com dengan judul Pasha Unggah Lagu untuk Korban Bencana Gempa Palu & Donggala Sulawesi Tengah, Banjir Tangis Netizen, 

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved