Ledakan di Gereja Surabaya
Gubernur Sumsel Alex Noerdin Prihatin dan Sedih Terkait Peristiwa Bom Gereja di Surabaya
Terkait kejadian di Surabaya Gubernur Sumsel, Alex Noerdin menyampaikan keprihatinanya dan sedih adanya insiden tersebut.
Penulis: Linda Trisnawati |
SRIWIJAYA POST/WAWAN SEPTIAWAN
"Tadi update ada empat orang tewas dan 33 luka, sekarang bertambah lagi. Jadi delapan tewas dan 35 luka," jelas Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Pol Frans Barung Mangera di Jalan Ngagel Madya, Surabaya, Minggu pagi.
Barung mengaku, belum bisa meng-update siapa identitas pelaku dan korban. Termasyk jenis kelaminnya.
"Mohon waktu, kami nanti terus beri update," janji Barung. (Surya/Fatkhul Alamy)
