MBG di Banyuasin

Bakal Ada Insentif Rp100 Ribu, Pemkab Banyuasin Minta Kepsek Tunjuk Guru Penanggung Jawab MBG

Disdikbud Kabupaten Banyuasin sudah meminta kepala sekolah untuk menunjuk guru penanggung jawab program Makanan Bergizi Gratis (MBG). 

Penulis: M. Ardiansyah | Editor: Shinta Dwi Anggraini
TRIBUNSUMSEL.COM/SAHRI ROMADHON
INSENTIF MBG -- Siswa SD Negeri 2 Lintang Kanan Kabupaten Empat Lawang saat menyantap makanan program MBG beberapa waktu lalu. Sementara itu, Pemkab Banyuasin sudah menerima surat edaran (SE)terkait insentif bagi guru yang terlibat dalam pendistribusian MBG. 

Seperti di Kecamatan Talang Kelapa, sudah ada 10 SPPG yang berdiri. Sisanya sebanyak delapan SPPG menyebar di Kecamatan Rambutan sebanyak tiga SPPG, Banyuasin I sebanyak 1 SPPG, Banyuasin III sebanyak 3 SPPG dan, Muara Sugihan sebanyak 1 SPPG.

Baru lima kecamatan dari total 21 kecamatan di Banyuasin yang baru terlayani Makan Gizi Gratis.

Sisanya, sebanyak 16 kecamatan yang hampir rata-rata kecamatan ini berada di wilayah perairan sama sekali belum terlayani MBG.

Dari total 18 SPPG yang berjalan, baru bisa melayani sebanyak 62.295 siswa baim PAUD hingga Menegah Atas. 

 

 

Baca berita menarik lainnya di Google News

Ikuti dan bergabung di saluran WhatsApp Tribunsumsel

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved