PPG
Contoh Surat Izin Kepala Sekolah Mengikuti PPG 2025 Terbaru, PPG Batch 4 Guru Madrasah Kemenag
Artikel berikut memuat contoh surat izin kepala sekolah mengikuti PPG 2025 terbaru, PPG Batch 4 Guru Madrasah Kemenag.
Penulis: Vanda Rosetiati | Editor: Vanda Rosetiati
TRIBUNSUMSEL.COM - Artikel berikut memuat contoh surat izin kepala sekolah mengikuti PPG 2025 terbaru, PPG Batch 4 Guru Madrasah Kemenag.
Penyelenggaraan program Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan (PPG Daljab) bagi guru madrasah Kementerian Agama Republik Indonesia (Kemenag) untuk Batch 4 resmi dibuka.
Bagi Bapak/Ibu yang tengah menantikan proses pemanggilan, kali ini merupakan momen yang tepat.
Pemanggilan peserta di SIMPKB berlangsung 22 – 25 Oktober 2025 dilanjutkan lapor diri di LPTK pada 28-31 Oktober 2025.
Di antara berkas yang harus dipenuhi sebagai persyaratan lapor diri adalah surat izin dari kepala sekolah.
Berikut ini Contoh Surat Izin Kepala Sekolah Mengikuti PPG 2025 terbaru yang Bapak/Ibu guru yang membutuhkan:
__________
KOP MADRASAH
SURAT IZIN KEPALA MADRASAH UNTUK MENGIKUTI
PPG DALAM JABATAN TAHUN 2025
Saya yang bertandatangan di bawah ini:
Nama :
NIP/NIK :
Jabatan :
Tempat Tugas :
No HP :
Dengan ini memberikan izin kepada:
Nama :
NIP/NIK :
NPK :
Tempat Tugas :
No HP :
Untuk mengikuti seluruh rangkaian pelaksanaan Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan bagi
Guru Madrasah Mata Pelajaran Umum Tahun 2025, serta bersedia mematuhi seluruh ketentuan dan
tata tertib yang berlaku selama proses pelaksanaan program tersebut.
Demikian surat izin ini dibuat untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya.
........................, ......, Oktober 2025
PPG
Contoh Surat Izin Kepala Sekolah Mengikuti PPG 202
PPG Batch 4 Guru Madrasah Kemenag
PPG 2025
PPG Madrasah Kemenag
Tribunsumsel.com
| Link PDF Contoh Pakta Integritas PPG 2025 untuk Syarat Dokumen Lapor Diri |
|
|---|
| Cara Membuat SKCK Online Untuk PPG Melalui Aplikasi Presisi Polri, PPG Daljab Tahap 4 Tahun 2025 |
|
|---|
| Daftar LPTK Penyelenggara PPG Tahun 2025, Total Ada 124 Universitas di Indonesia |
|
|---|
| Syarat Ketentuan Lapor Diri PPG Tahap 4 Bagi Guru Tertentu, PPG Dalam Jabatan 2025 |
|
|---|
| 2 Jawaban, Apa yang Menjadi Fokus Pada Pengembangan? Bagaimana Cara Anda Membangun Kesepakatan |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.