Kumpulan Pantun
35 Pantun Perpisahan KKN Penuh Makna dan Berkesan
Banyak cara yang dapat dilakukan pada saat momentum perpisahan KKN ini, diantarnya memberikan ucapan pantun kepada sesama mahasiswa maupun kepada masy
Contoh 27
Bunga tulip di tanah gersang
Bagaikan intan di tengah lahar
Masing-masing kita akan terbang
Sebelum berpisah mari kita berkelakar
Contoh 28
Hidup manis, semanis kurma
Tersentak berhenti karena perpisahan
Ini bukanlah akhir dari kita
Semoga di masa depan kita berpapasan
Contoh 29
Pencakar langit menjulang tinggi
Bila terjatuh robohlah dia
Pertemuan kita bagaikan bara api
Disiram air pun apinya tak mereda
Contoh 30
Air mengalir mengikuti arus
Terhalang batu airnya belok
Walau kita tak bertemu terus
Pasti bisa di hari esok
Contoh 31
Berlari-lari di padang rumput
Sampai lupa hari t'lah gelap
Kenapa dirinya tidak tersesat
Karena ada bintang yang gemerlap
Contoh 32
Kerlap-kerlip kunang-kunang
Menghiasi halaman di belakang
Untuk apa kamu bersungkawa
Karena besok masi ada ceritanya
Contoh 33
Gelapnya malam menusuk jiwa
Bulan bersinar menerangi raga
Jangan lupakan masa lalu kita
Jika waktu ada jangan enggan bertegur sapa
Contoh 34
| 20 Kumpulan Pantun Ulang Tahun Untuk Atasan, Penghargaan Terbaik di Momen Istimewa |
|
|---|
| 20 Ide Pantun Pembuka Acara Seminar, Acara Formal, Referensi MC dan Moderator |
|
|---|
| 15 Ide Pantun Untuk Kekasih Jauh, Lama Tak Berjumpa, Referensi Pasangan LDR |
|
|---|
| 15 Ide Pantun Acara Ulang Tahun Perusahaan, Cara Unik Ucapkan Selamat |
|
|---|
| 15 Kumpulan Pantun MC Acara Pernikahan, Kalimat Pembuka hingga Penutup, Bisa Jadi Referensi |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.