Kunci Jawaban
Jawaban Soal Modul 1, Kurikulum Dapat Dimaknai Sebagai Segala Sesuatu yang Dipelajari Murid
Berikut merupakan contoh jawaban untuk soal Post Test Modul 1 yang megambil materi tentang kebenaran akan sebuah pernyataan tertentu beserta pembahasa
Penulis: Putri Kusuma Rinjani | Editor: Abu Hurairah
TRIBUNSUMSEL.COM - Materi dalam buku Modul 1 Merdeka Mengajar akan menyajikan pertanyaan berupa 'Kurikulum Dapat Dimaknai Sebagai Segala Sesuatu yang Dipelajari Murid'
Untuk itu, artikel kali ini akan menyajikan alternatid jawaban dari pertanyaan diatas lengkap dengan pembahasannya, yang bisa dijadikan panduan bagi tenanga pendidik dalam menyelesaikan tugas.
Pertanyaan 'Kurikulum Dapat Dimaknai Sebagai Segala Sesuatu yang Dipelajari Murid' kerapkali ditemukan pendidik dalam buku Modul 1 Soal Post Test Latihan Pemahaman dan Cerita Reflektif.
Berikut merupakan contoh jawaban untuk soal Post Test Modul 1 yang megambil materi tentang kebenaran akan sebuah pernyataan tertentu beserta pembahasan.
Baca juga: Kunci Jawaban Post Test Modul 2, Pernyataan yang Bukan Kriteria dari Pemahaman Bermakna Adalah
________________
Modul 1 Merdeka Merdeka
Soal;
Kurikulum dapat dimaknai sebagai segala sesuatu yang dipelajari murid.
Pernyataan di atas adalah ...
A. Benar
B. Salah
Jawaban:
B. Salah
Pembahasan:
Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai apa yang akan diajarkan, bagaimana materi tersebut akan disampaikan, dan bagaimana hasil belajar akan dinilai dalam suatu program pendidikan.
Kurikulum biasanya dikembangkan oleh lembaga pendidikan, seperti sekolah atau universitas, dan bertujuan untuk memberikan kesempatan bagi siswa untuk memperoleh pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang diperlukan untuk hidup di masyarakat.
| Kunci Jawaban, Buku PAI Kelas 10 Halaman 142-146 Kurikulum Merdeka, Soal Pilihan Ganda dan Esai |
|
|---|
| Soal dan Jawaban IPS Kelas 8 SMP Halaman 140 Kurikulum Merdeka, Evaluasi Tema 2 Bagian Essai |
|
|---|
| Contoh Soal SKI Kelas 8 SMP Semester 1 Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawabannya |
|
|---|
| Kunci Jawaban PAI Kelas 12 SMA Halaman 159 Kurikulum Merdeka, Soal Pilihan Ganda |
|
|---|
| Kunci Jawaban Sejarah Kelas 12 Halaman 103 Kurikulum Merdeka, Bab 2 Asesmen: Soal Esai |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/Contoh-Jawaban-Soal-Modul-1-Kurikulum-Dapat-Dimaknai-Sebagai-Segala-Sesuatu-yang-Dipelajari-Murid.jpg)