Kunci Jawaban
Kunci Jawaban, Buku PAI Kelas 10 Halaman 142-146 Kurikulum Merdeka, Soal Pilihan Ganda dan Esai
1. Kegigihan dan semangat para juru dakwah melalui berbagai saluran islamisasi di Indonesia berperan penting terhadap keberhasilan dakwah di Indonesi
Penulis: Putri Kusuma Rinjani | Editor: Putri Kusuma Rinjani
TRIBUNSUMSEL.COM - Di Halaman 142 hingga 146 dalam Buku PAI Kelas 10 SMA Kurikulum Merdeka terdapat soal pilihan ganda dan esai yang harus di selesaikan oleh siswa.
Kunci jawaban ini bisa digunakan sebagai panduan pembelajaran siswa agar lebih mudah dalam menyelesaikan tugas yang ada.
Berikut ini akan disajikan selengkapnya contoh soal dan kunci jawaban PAI Kelas 10 SMA Halaman 142 - 146 Kurikulum Merdeka untuk referensi.
==========
Buku PAI Kelas 10 Kurikulum Merdeka
>> Halaman 142-146
A. Pilihan Ganda
Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C, D atau E pada jawaban yang paling tepat!
1. Kegigihan dan semangat para juru dakwah melalui berbagai saluran islamisasi di Indonesia berperan penting terhadap keberhasilan dakwah di Indonesia. Salah satunya adalah saluran kesenian tradisional. Hal ini dikarenakan …
A. kesenian merupakan sarana unjuk kemampuan para da’i
B. masyarakat Indonesia menyukai kesenian tradisional
C. banyak seniman yang beragama non-Islam akan tersingkir
D. mengurangi resiko perbedaan pendapat di antara masyarakat
E. akan mendapatkan penghargaan dari keluarga kerajaan
Jawaban: B
2. Teori Persia yang disampaikan oleh Prof. Dr. Husein Djajadiningrat mengatakan bahwa Islam masuk dari Persia dan bermazhab Syi’ah. Pendapat ini didasarkan pada sistem mengeja bacaan huruf Al-Qur`an, terutama di Jawa Barat yang menggunakan ejaan Persia. Namun teori ini memiliki kelemahan, yaitu …
A. adanya fakta bahwa mayoritas muslim Jawa Barat bermazhab Syafi’i sekaligus berpaham Ahlussunnah wal Jama’ah, bukan pengikut Syi’ah
B. tidak ditemukan jejak peninggalan ajaran Syiah di Indonesia, khususnya di wilayah Jawa Barat
| Soal dan Jawaban IPS Kelas 8 SMP Halaman 140 Kurikulum Merdeka, Evaluasi Tema 2 Bagian Essai |
|
|---|
| Contoh Soal SKI Kelas 8 SMP Semester 1 Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawabannya |
|
|---|
| Kunci Jawaban PAI Kelas 12 SMA Halaman 159 Kurikulum Merdeka, Soal Pilihan Ganda |
|
|---|
| Kunci Jawaban Sejarah Kelas 12 Halaman 103 Kurikulum Merdeka, Bab 2 Asesmen: Soal Esai |
|
|---|
| Kunci Jawaban PAI Kelas 11 Halaman 94 97 Essay dan Pilihan Ganda, Bab 3 Penilaian Pengetahuan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/Kunci-Jawaban-Buku-PAI-Kelas-10-Halaman-142-146-Kurikulum-Merdeka-Soal-Pilihan-Ganda-dan-Esai.jpg)