Arti Kata Bahasa Arab
10 Macam-macam Istilah Walimatul atau Penyelenggaraan Walimah dalam Islam, Lengkap Arti dan Hukumnya
ini dari tujuan dari walimah atau jamuan makan dimaksud adalah mengajak makan bersama hanya mengharap ridho Allah, bukan berfoya-foya.
Penulis: Lisma Noviani | Editor: Lisma Noviani
TRIBUNSUMSEL.COM -- 10 Macam-macam Istilah Walimatul atau Penyelenggaraan Walimah dalam Islam, Lengkap Arti dan Hukumnya.
Kata walimah tidak hanya bersandingan dengan al-‘ursy (perkawinan) atau khitan (sunatan).
Menurut para ahli bahasa, walimah tidak hanya digunakan sebagai istilah perjamuan pada pernikahan, dan sunatan melainkan bisa juga digunakan untuk perjamuan atau syukuran lainnya seperti, lahiran, perjalanan dan lainnya.
Berikut 10 macam kalimat yang bisa disandingkan dengan walimatul atau penyelenggaraan walimah dalam Islam.
Dapat menjadi inspirasi dalam membuat atau menggelar acara syukuran dengan kalimat bahasa Arab yang islami.
Walimah itu sendiri bermakna = makanan yang dibuat untuk menjamu sebab yang dijamu mendapatkan kebahagiaan (pada biasanya)
Imam khotib al-Syarbini dalam kitab Mughni al-Muhtaj [hal: 403/4], mengatakan ada 10 macam walimah.
1. walimah al-‘ursy
Jamuan makanan yang disediakan untuk undangan saat pesta pernikahan.
2. waliamah al-khurs
Jamuan atau membuat makanan yang dibuat untuk tamu undangan saat melahirkan anak.
3. walimah al-naqi’ah
Jamuan atau makanan yang dibuat untuk perjamuan orang-orang yang datang dari perjalanan (musafir).
4. walimah al-i’zdar
Makanan yang dibuat saat acara sunatan.
walimah adalah
Walimatul Ursy Artinya Adalah
walimatul hamli artinya
walimatul khitan artinya
pengertian walimatul aqiqah
walimatul tasmiyah adalah
walimatul
macam macam walimatul dan artinya
penyelenggaraan walimah dalam islam
Tribunsumsel.com
Tribunnews.com
walimah al wakirah
walimatul waqiroh adalah
| Arti dan Keutamaan Ya Hayyu Ya Qoyyum Birohmatika Astaghitsu untuk Segala Hajat Amalan Pagi & Petang |
|
|---|
| Arti Al Hasud La Yasud, Pepatah Arab, Orang yang Suka Iri dan Dengki tidak akan Mencapai Kemuliaan |
|
|---|
| Arti Bismillahi Syafi La Syifa Illa Anta Syafi, Bacaan Doa Sebelum Minum Obat, Allah Penyembuh Sakit |
|
|---|
| Arti Man Qalla Shidquhu Qalla Shadiiquhu, Kumpulan Kutipan Nasihat Bahasa Arab tentang Pertemanan |
|
|---|
| Arti Ayat Khatamallahu Ala Qulubihim Wa Ala Sam Ihim, Terkuncinya Hati Azab yang Paling Mengerikan |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.