Sah Jadi Suami Syahnaz Sadiqah, Terungkap Profesi Lain Jeje 'Govinda' Selain Ngeband
Pasangan selebritis Syahnaz Sadiqah dan Jeje Govinda baru saja meresmikan pernikahan mereka pada Sabtu lalu
Selain jawaban tentang hubungan tersebut, Jeje Govinda juga menjawab pertanyaan mengenai pekerjaannya selain menjadi drumer di band Govinda.
"Selain ngeband aku kerja di Mymusics Records (perusahaan rekaman musik asal Indonesia, red) sebagai A & R," jawab Jeje Govinda.
Seperti diketahui, artist and repertoire (A & R) adalah divisi dari label rekaman atau perusahaan penerbit musik yang bertanggung jawab atas pencarian bakat dan mengawasi perkembangan artistik artis rekaman dan penulis lagu. (*)
