TOPIK
Berita BRI
-
Sepanjang tahun 2022, AgenBRILink berhasil menyumbangkan Fee Based Income bagi BRI sebesar Rp.1,4 triliun.
-
Melalui Produk SBR012, DJPPR berupaya mengakomodasi minat masyarakat dalam melakukan investasi.
-
Penguatan prinsip governance menurutnya tidak akan pernah datang dari bawah, melainkan dari manajemen tertinggi dalam sebuah perusahaan.
-
Hingga akhir Desember 2022 tercatat BRI memiliki AgenBRILink sebanyak 627 ribu yang tersebar di seluruh Indonesia.
-
Calon pendaftar bisa mengirimkan karya jurnalistik-nya berupa artikel, foto, dan video dengan melampirkan 1 buah link pemberitaan.
-
BRI melalui aktivitas Corporate Social Responsibility (CSR) BRI Peduli dengan cepat tanggap melakukan penyaluran bantuan tanggap bencana bagi warga.
-
Tercatat total aset BRI Group telah mencapai Rp1.684,6 triliun dengan kredit yang mencapai Rp1.111,5 triliun.
-
Nasabah Bank Rakyat Indonesia (BRI) diminta waspada modus penipuan lewat WhatsApp atau WA.
-
Dalam aspek teknologi informasi, BRI telah memperkuat pengolahan big data dan pemanfaatan kecerdasan buatan (AI).
-
Program ini bertujuan untuk membantu para jurnalis meraih pendidikan yang lebih tinggi, sehingga bisa meningkatkan kualitas jurnalisme di Indonesia.
-
Beberapa hal yang berpengaruh tersebut mulai dari bonus demografi, praktik ESG hingga keberadaan financial technology (fintech).
-
Cara kerjanya, pelaku berpura-pura sebagai pihak pengirim undangan dengan mengirimkan file ekstensi APK, disertai foto undangan pernikahan.
-
Anggota Komisi XI dari Fraksi PDIP Musthofa mengungkapkan bahwa Sunarso mampu melihat kondisi ekonomi secara penuh.
-
Sunarso mengatakan saat ini BRI diperkuat oleh lebih dari 627 ribu Agen BRILink.
-
Dengan modal awal digenggam hanya Rp 500 ribu, digunakan untuk membeli bahan baku pendukung agar anyaman pandan tersebut bernilai jual tinggi.
-
BRI yang dinahkodai Sunarso mengusung langkah transformasi berkelanjutan atau BRIvolution 2.0.
-
Keberhasilan produk BRImo terlihat dari nilai transaksinya yang sudah sudah sekitar Rp2.669 triliun hingga akhir Desember 2022.
-
BRI telah memetakan sejumlah tantangan ekonomi yang akan sangat berpengaruh pada industri perbankan di Tanah Air tahun ini.
-
Program EMBRIO pun tidak hanya berbicara mengenai rangkaian pengembangan dan penciptaan produk.
-
Periode pendaftaran magang Kampus Merdeka Cycle 4 telah dibuka sejak 13 Januari 2023 hingga 27 Januari 2023.
-
BRI bekerjasama dengan Kepolisian melakukan analisa dan melakukan tracing alur aliran dana tersebut dalam rangka mengungkap identitas para pelaku.
-
Produk Danareksa GamaStePs Pasar Uang memiliki misi sebagai sarana membangun kampus dengan wadah investasi, menaikkan literasi keuangan alumni, dosen.
-
Penghargaan bergengsi tersebut menilai kinerja pemimpin lembaga jasa keuangan di kawasan Asia Pasifik, Timur Tengah dan Afrika.
-
Bank BRI menyerahkan bantuan kepada Klaster Tuan Kentang yang anggotanya merupakan perajin kain tenun dan jumputan binaan BRI Unit 5 Ulu KCU Palembang
-
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk dinobatkan “Bank Teraktif dalam Meningkatkan Literasi Keuangan Masyarakat” pada ajang LPS Banking Awards 2022.
-
Kredit Mikro BRI secara konsolidasian meningkat dari Rp463,7 triliun pada kuartal III-2021 menjadi Rp529,2 triliun pada kuartal III-2022.
-
BRI melalui program BRI Peduli-nyabergerak cepat untuk turut menyalurkan bantuan terhadap korban terdampak gempa di Cianjur, Jawa Barat.
-
BRI terus berupaya membuka akses pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Indonesia kerantainilai global dan trade finance.
-
Indeks Bisnis UMKM Kuartal III-2022 yang dirilis oleh PT Bank Rakyat Indoenesia (Persero) Tbk.
-
Menteri Koperasi dan UKM RI Teten Masduki menuturkan presidensi G-20 ini menjadi kesempatan emas bagi UMKM untuk menampilkan keunikan serta kualitas.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved