Arti Kata

Beda Arti Pedagogi, Pedagogik dan Pedagogis, Istilah dalam Ilmu Pendidikan yang Saling Berkaitan

Pedagogi: ilmu tentang cara mendidik, Pedagogik : keseluruhan proses pendidikan,pedagogis: sikap yang mencerminkan nilai nilai pendidikan

Penulis: Lisma Noviani | Editor: Lisma Noviani
tribunsumsel/lisma
PERBEDAAN ARTI -- Ilustrasi guru dan murid, berikut perbedaan pengertian Pedagogi, Pedagogik dan Pedagogis,  Istilah dalam Ilmu Pendidikan yang Saling Berkaitan. 

- Pedagogis adalah sikap atau pendekatan yang mencerminkan nilai-nilai pendidikan

Ketiganya saling berkaitan dalam dunia pendidikan, di mana pedagogi menjadi dasar teori, pedagogis menjadi penerapan sikap guru, dan pedagogik menjadi praktik pendidikan secara menyeluruh.

Demikian penjelasan  tentang Beda Arti Pedagogi, Pedagogik dan Pedagogis,  Istilah dalam Ilmu Pendidikan yang Saling Berkaitan. Semoga bermanfaat. (lis/berbagai sumber)

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved