Kunci Jawaban
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 3 Halaman 126 Kurikulum Merdeka, Berdiskusi
Pada buku pelajaran buku pelajaran Bahasa Indonesia kelas 3 SD/MI Kurikulum Merdeka halaman -126 terdapat latihan soal bab 5.
TRIBUNSUMSEL.COM - Inilah kunci jawaban buku pelajaran Bahasa Indonesia kelas 3 SD/MI Kurikulum Merdeka halaman 126 penerbit Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Badan Penelitian dan Pengembangan dan Perbukuan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi penulis Anna Farida K. dan Helva Nurhidayah 2022.
Pada buku pelajaran buku pelajaran Bahasa Indonesia kelas 3 SD/MI Kurikulum Merdeka halaman -126 terdapat latihan soal bab 5.
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 3 SD/MI Kurikulum Merdeka Hal 126: Diskusikan dengan teman
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 3 SD/MI Kurikulum Merdeka Hal 126 dilansir dari buku.kemdikbud.go.id
Berdiskusi
Hari Pasar selesai...
Amati catatan Ardi, Edo, Rahman, dan Sugeng.
Catatan
- Bala Bala Cokelat
- Belanja bahan: Rp30.000.00
- Kue yang laku: 10x Rp2.000.00
- Kut yang tidak laku 10 x Rp1.000,00
- Ada 10 kue yang tidak laku.
Diskusikan dengan teman.
Sampaikan pendapat kalian, apa penyebab kue tidak laku.
Kalian bisa melihat penjelasan Bu Tatia tentang makanan yang cocok untuk bazar
Gunakan kata kunci ini ketika berdiskusi:
- Bazar
- Penjual
- Hari Pasar
- Rasa
- Penyebab
- Wadah
- Laku
- Promosi
- Tidak Laku
- Ramah
- Pembeli
- Pantang
- Menyerah
Jawaban:
Hari Pasar sudah usai. Kita pun perlu menulis evaluasi tentang barang yang dijual di bazar.
Penyebab kue tidak laku ada banyak kemungkinannya. Pertama, proses pembuatannya mudah, tetapi mungkin rasa kurang enak karena bahannya kurang.
Kedua, meski harganya murah, tim penjual mungkin tidak menunjukkan sikap ramah kepada pembeli. Ketiga, kue bola-bola tidak memerlukan banyak wadah, tetapi promosinya kurang efektif.
| 20 Contoh Soal TKA Matematika Tingkat Lanjut Kelas 12 Kurikulum Merdeka 2025, Kunci Jawaban |
|
|---|
| Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 68 Kurikulum Merdeka: Menilai Alur dalam Cerita Fantasi |
|
|---|
| 20 Contoh Soal TKA Geografi Kelas 12 Beserta Jawabannya, Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Kunci Jawaban PKN Kelas 11 Halaman 86, Aktivitas 3.6: Pilihlah Satu Konflik di Lingkungan |
|
|---|
| Contoh Jawaban PKN Kelas 8 SMP Halaman 96-99 Kurikulum Merdeka, Uji Kompetensi Pilihan Ganda |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/Kunci-Jawaban-Bahasa-Indonesia-Kelas-3-Halaman-126-Kurikulum-Merdeka.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.