Berita Selebriti
Luna Maya Akhirnya Resmi Dilamar Maxime Bouttier, Diberi Cincin di Bawah Bunga Sakura
Kabar bahagia datang dari Luna Maya umumkan dilamar sang kekasih, Maxime Bouttier.
Penulis: Laily Fajrianty | Editor: Shinta Dwi Anggraini
TRIBUNSUMSEL.COM - Kabar bahagia datang dari Luna Maya umumkan resmi sang kekasih, Maxime Bouttier.
Setelah dua tahun menjalin hubungan asmara, Maxime akhirya melamar Luna Maya.
Lewat Instagra miliknya @lunamaya, membagikan momen romantis saat dilamar Maxime di Tokyo, Jepang.
Dalam unggahan tersebut, Luna Maya tampak mengenakan busana serba putih dan celana blazzer abu-abu.
Sementara Maxime mengenakan setelan jas rapi berwarna hitam dan kemeja biru.
Sembari berlutut di hadapan sang calon istri, Maxime pun menyodorkan kotak cincin berwarna merah maroon dengan lokasi berlatar keindahan bunga sakura.
Luna yang melihat cincin dari maxime itu pun terkejut.
Maxime lantas memasangkan cincin di jari Luna Maya.
Keduanya lantas tersenyum senang.
"Dengan hati yang penuh cinta, aku bilang YA—untukmu, untuk perjalanan indah yang kita tulis bersama ini, untuk selamanya," ungkap Luna Maya, Selasa (1/4/2025).
Baca juga: Akhirnya Verrell Bramasta Jawab Kabar Hubungan dengan Fuji An Diisukan Sudah Pacaran, Akui Dekat
Postingan Luna Maya perihal momennya dilamar Maxime turut dikomentari Prilly Latuconsina.
Seperti diketahui, Prilly adalah mantan kekasih Maxime yang juga teman baik Luna.
"Gemessss! Congratssss kaliaaaannn!" tulis Prilly Latuconsina dalam postingan Luna Maya.
Postingan Luna Maya perihal momennya dilamar Maxime turut dikomentari Prilly Latuconsina.
Seperti diketahui, Prilly adalah mantan kekasih Maxime yang juga teman baik Luna.
| Alasan Wardatina Mawa Tolak Keras RJ Inara Rusli dan Insanul Fahmi di Kasus Dugaan Perzinaan |
|
|---|
| Curhat Ressa Rizky Rossano Anak yang Tak Diakui Denada, Hidup Prihatin dan Kerja Jaga Toko Madura |
|
|---|
| Awal Mula Ressa Rizky Rossano Tahu Dirinya Anak Kandung Denada, Sang Penyanyi Tegas Tak Mengakui |
|
|---|
| Sosok Ressa Rizky Rossano Ngaku Anak Denada Ditelantarkan Sejak Kecil, Selama Ini Dirawat Bibi |
|
|---|
| Pemuda Banyuwangi Mengaku Anak Denada, Gugat Sang Penyanyi Miliaran Usai Ditelantarkan Sejak Kecil |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/Luna-Maya-umumkan-dilamar-sang-kekasih.jpg)