Kunci Jawaban
Contoh Jawaban Koneksi Antar Materi Modul 3.3 CGP, Pengelolaan Program Berdampak Positif Pada Murid
Contoh jawaban Koneksi Antar Materi Modul 3.3 CGP, Pengelolaan Program Berdampak Positif Pada Murid. Untuk mengetahui pemahaman CGP terhadap modul.
Penulis: Vanda Rosetiati | Editor: Vanda Rosetiati
BUAT PERTANYAAN UTAMA (B)
Pada tahap ini diadakan dialog dengan kepala sekolah, guru, dan Murid. Pada tahap ini suara (voice) Murid dipromosikan untuk menjadi salah satu penentu program.
AMBIL PELAJARAN (A)
Pada tahap ini suara (voice) Murid dipromosikan melalui curah pendapat dengan lebih banyak murid tentang kegiatan apa saja yang menarik dan sesuai tujuan program.
GALI MIMPI (G)
Menanyakan pendapat murid tentang harapan mereka ketika program terlaksana.
JABARKAN RENCANA (J)
Berdialog dengan murid untuk mendengarkan pendapat mereka terkait aktivitas apa saja yang dapat dilakukan pada program, dalam hal ini pilihan (choice) Murid dipromosikan.
ATUR EKSEKUSI (A)
Mengajak diskusi murid terkait teknis, jadwal, dan keterlibatan murid dalam program ini. Pada tahap ini kepemilikan (ownership) Murid dipromosikan.
Untuk selengkapnya klik pada link Contoh Koneksi Antar Materi Modul 3.3 CGP
===
*) Disclaimer:
Kunci jawaban di atas hanya hanya digunakan sebagai panduan bagi Guru Penggerak. Soal bersifat terbuka sehingga memungkinan ada jawaban lainnya.
Demikian Contoh Jawaban Koneksi Antar Materi Modul 3.3 CGP, Pengelolaan Program Berdampak Positif Pada Murid.
Baca juga: Contoh Jawaban Modul 3.5 Pembelajaran dan Asesmen, Pelatihan IKM untuk MI di Platform Pintar Kemenag
Baca berita dan artikel lainnya langsung dari google news
Ikuti dan bergabung di saluran WhatsApp Tribunsumsel.com
Kunci Jawaban Guru
Kunci Jawaban
Contoh Jawaban Koneksi Antar Materi Modul 3.3 CGP
Koneksi Antar Materi Modul 3.3 CGP
Koneksi Antar Materi Modul 3.3
| Kunci Jawaban PAI Kelas 12 Halaman 159 Kurikulum Merdeka, Bab 5 Penilaian Pengetahuan |
|
|---|
| Kunci Jawaban, Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP Halaman 114 Kurikulum Merdeka, Menyimak Video Wirausaha |
|
|---|
| Kunci Jawaban, Mapel IPS Kelas 8 SMP Halaman 138 Kurikulum Merdeka, Evaluasi Tema 2: Iklim Tropis |
|
|---|
| 50 Contoh Soal Pendidikan Pancasila/PKN Kelas 3 Semester 1 Tahun 2025 dan Kunci Jawaban |
|
|---|
| Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 88 Kurikulum Merdeka Edisi Revisi: Sa-ijaan dan Ikan Todak |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/Contoh-jawaban-Koneksi-Antar-Materi-Modul-33-CGP.jpg)