Berita Selebriti
El Rumi Tersipu Malu, Irwan Mussry Bongkar Curhatan Sang Anak Sambung Soal Syifa Hadju Setiap Hari
Bukti kebucinan El Rumi kepada Syifa Hadju dibocorkan ayah sambungnya sekaligus suami Maia Estianty, Irwan Mussry. Kerap membicarakan tentang Syifa
Penulis: Aggi Suzatri | Editor: Moch Krisna
Netter pun menggoda Syifa yang diratukan oleh El dengan dikenalkan pada keluarga.
Kini, El Rumi resmi mempublis hubungannya di media sosial.
Dalam foto yang diunggah 30 Juli, El tampak tersenyum bahagia.
Slide 1 dan slide 2 menampilkan formasi lengkap orangtua El, Maia Estianty dan Irwan Mussry, lalu Rossa dan Tissa Biani.
Di foto ketiga, barulah El memamerkan momen berdua bersama Syifa bak bukti pacaran.
El dan Syifa terlihat serasi hingga memicu reaksi gemas Maia sang bunda.
"Last night was fun Congrats buat teh @itsrossa910 buat film dokumenter 25 tahunnya!! Also big congrats for @irwanmussry & @time.international family!!" tulis El.
Tak disangka-sangka, terkuak jika Syifa juga menuliskan komentar berupa simbol cinta.
El langsung spontan membalas pesan cinta Syifa dengan kata-kata romantis. "Lovex3000," tulis El.
Di saat Syifa dan El ngode bahagia, Rizky Nazar sang mantan justru masih banjir sindiran.
Ahmad Dhani Tanyakan Kapan Nikah
Sebelumnya, El Rumi atau akrab disapa El juga telah mengenalkan Syifa Hadju dengan orang tuanya, Ahmad Dhani dan Mulan Jameela.
Musisi Ahmad Dhani tampaknya sudah memberikan lampu hijau untuk putra keduanya, El Rumi yang tengah gencar dikabarkan resmi pacaran dengan Syifa Hadju
Menariknya, Ahmad Dhani mencecar El Rumi dan Syifa Hadju dengan pertanyaaan 'kapan nikah' kepada putranya.
Momen manis itu terlihat saat El Rumi membawa Syifa Hadju nonton konser ayahnya, Dewa 19 yang dibagikan dalam youtube Ahmad Dhani Dalam Berita, Senin, (29/7/2024).
| Na Daehoon Resmi Gugat Cerai Jule di Pengadilan Agama Jakarta Selatan usai Ketahuan Berselingkuh |
|
|---|
| Jefri Nichol dan Ameera Khan Putus? Tak Lagi Saling Follow Instagram dan Hapus Foto Kebersamaan |
|
|---|
| Doktif Bongkar Fakta Gepokan Uang Diberikan Shella Saukia ke Melda Safitri, Sindir Tukang Ngibul |
|
|---|
| Desta Buka Suara Soal Disebut Hubungannya Renggang dengan Andre Taulany Gara-gara Natasha Rizky |
|
|---|
| Alasan Pidi Baiq Memilih Ariel Noah Perankan Sosok Dilan ITB 1997, Tak Asal Tunjuk Orang |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.