Seputar Islam
Doa Setelah Adzan Shahih Seperti Dicontohkan Rasulullah, Teks Arab Latin, Lengkap Artinya
Bacaan doa setelah adzah shahih seperti dicontohkan Rasulullah, teks Arab latin, lengkap artinya.
Penulis: Vanda Rosetiati | Editor: Vanda Rosetiati
4. Allah akan membalas dengan surga
Rasulullah saw bersabda yang artinya siapa yang mengucapkan seperti yang dilantunkan orang ini Bilal dengan yakin akan masuk syurga (HR Ahmad 8624, Nasai 674 dan Syuaib Al Arnauth).
5. Mendapatkan akhir hidup yang baik (husnul khatimah)
Dalam hadis riwayat Bukhari 609 disebutkan, tidaklah suara azan yang keras dari yang mengumandangkan azan didengar oleh jin, manusia, segala sesuatu yang mendengarnya melainkan itu semua menjadi saksi pada hari kiamat.
6. Mendapatkan pahala yang berlipat ganda setimpal dengan 10 kali berselawat
Hadis riwayat Muslim 384 menyebutkan, apabila kamu mendengar muazin, jawablah adzannya. Kemudian bacalah selawat untukku. Karena orang yang membaca selawat untukku sekalian maka Allah akan memberikan selawat untuknya sepuluh kali.
Demikianlah, doa setelah adzan shahih seperti dicontohkan Rasulullah, teks Arab latin, lengkap artinya
Baca berita dan artikel lainnya langsung dari google news
Ikuti dan bergabung di saluran WhatsApp Tribunsumsel.com
Seputar Islam
Doa Setelah Adzan Shahih Seperti Dicontohkan Rasul
Doa Setelah Adzan Shahih
Doa Setelah Adzan
Tribunsumsel.com
| Niat Salat Jumat Setelah Adzan Pertama dan Niat Salat Tahyatul Masjid Lengkap Arab Latin dan Arti |
|
|---|
| Surat Yasin Full 83 Ayat Teks Arab Latin dan Artinya, Dibaca Online Lewat HP |
|
|---|
| Bacaan Doa Sebelum dan Sesudah Baca Yasin Malam Jumat untuk Orang Meninggal Dunia |
|
|---|
| 3 Bacaan Doa Hari Jumat Penuh Berkah, Teks Arab, Latin dan Terjemahan Bahasa Indonesia |
|
|---|
| Hadits tentang Lima Perkara yang tidak Boleh Ditunda, Sebaiknya Disegerakan |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.