Seputar Islam
Doa Anak Sholeh dan Sholehah Arab, Latin dan Artinya, Amalan Penuh Syafaat Bagi Orangtua Muslim
Berikut ini akan disajikan bacaan doa anak sholeh dan sholehah yang bisa Anda amalkan setiap saat lengkap dalam tulisan Arab, Latin dan terjemahan Bah
Penulis: Putri Kusuma Rinjani | Editor: Putri Kusuma Rinjani
4. Doa Anak Sholeh dan Sholehah
اَللَّهُمَّ اجْعَلْ أَوْلَادَنَا أَوْلَادًا صَالِحِيْنَ حَافِظِيْنَ لِلْقُرْآنِ وَالسُّنَّةِ فُقَهَاءَ فِى الدِّيْنِ مُبَارَكًا حَيَاتُهُمْ فِى الدُّنْيَا وَاْلآخِرَةِ
Allahummaj ‘al awladana awladan sholihiin haafizhiina lil qur’ani wa sunnati fuqoha fid diin mubarokan hayatuhum fid dun-ya wal akhirah.
Artinya: “Ya Allah, jadikanlah anak-anak kami anak yang sholih sholihah, orang-orang yang hafal Al-Qur’an dan sunah, orang-orang yang paham dalam agama diberkahi kehidupan mereka di dunia dan di akhirat.”
5. Doa Anak Sholeh dan Sholehah
اَللَّهُمَّ فَقِّهْهُ فِى الدِّيْنِ وَعَلِّمْهُ التَّأْوِيْلَ
Allahumma faqqih hu fid diini wa ‘allimhut ta’wiila.
Artinya: “Ya Allah, berikanlah kepahaman baginya dalam urusan agama, dan ajarkanlah dia ta’wil (tafsir ayat-ayat Al-Qur’an).” (HR.Bukhari)
**
Baca artikel lainnya di google news.
Ikuti dan bergabung di saluran WhatsApp Tribunsumsel.
Kumpulan Doa Anak Sholehah
Kumpulan Doa Anak Sholeh
Doa Anak Sholeh/Sholehah Untuk Orang Tua
Amalan Doa Doa Anak Sholeh dan Sholehah Lengkap
Doa Anak Sholeh dan Sholehah
Tribunsumsel.com
TribunEvergreen
| Doa Sebelum Mulai Ujian TKA, Lengkap Tulisan Arab Latin dan Terjemahannya |
|
|---|
| Doa-doa untuk Dibacakan pada Syukuran Pernikahan, Selesai Akad atau Resepsi, Bacaan Arab dan Arti |
|
|---|
| Doa Turun Hujan Berdasarkan Hadist, Lengkap Tulisan Latin dan Terjemahannya |
|
|---|
| 5 Nasihat Ibnul Qayyim Al Jauziyyah dalam Menghadapi Musibah dan Cobaan, Hanya Titipan Allah |
|
|---|
| Pepatah Jangan Khawatirkan Dunia, Rezeki dan Hari Esok, Khawatirlah Agar Kamu Mendapat Ridha Allah |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.