seputar islam
Bacaan Doa Mohon Perlindungan Keamanan Rumah Selama Ditinggal Mudik Berikut Tips Agar Rumah Aman
Amalan bacaan doa pelindung rumah dari segala macam bahaya seperti kemalingan, kebakaran, kebanjiran dan musibah lainnya.
Penulis: Lisma Noviani | Editor: Lisma Noviani
Menutup rapat dan mengunci pintu dan jendela rumah menjadi hal wajib yang perlu dilakukan sebelum mudik. Agar lebih aman, Anda juga dapat menambahkan gembok. Sebaiknya Hindari menyimpan kunci ditempat-tempat yang mudah diketahui, seperti di bawah keset, pot bunga, maupun rak sepatu.
2. Cabut Barang Elektronik dari Colokan, lepaskan regulator dari gas
Sebelum berangkat mudik, pastikan anda mencabut peralatan elektronik yang tidak digunakan dari colokan listrik agar aman dari kemungkinan korsleting.
Selain itu lepaskan juga regulator dari tabung gas.
Jika ingin menyalakan lampu, Anda dapat menyalakan penerangan seperlunya, seperti lampu pada teras, bagian tengah dan sisi belakang rumah. Jangan lupa juga untuk mengisi token atau membayar tagihan listrik terlebih dahulu sebelum bepergian untuk menghindari listrik padam.
3. Pasang CCTV
Agar rumah semakin aman saat ditinggal mudik lebaran, Anda dapat memasang kamera pengawas atau CCTV di luar rumah. Sebaiknya, CCTV sudah terhubung ke aplikasi pada smartphone sehingga memungkinkan anda untuk melihat kondisi rumah meskipun sedang bepergian. Pastikan juga posisi penempatan CCTV , agar anda dapat melihat semua titik masuk ke dalam rumah.
4. Tidak Meninggalkan Barang Berharga
Sebaiknya hindari meninggalkan barang berharga di dalam rumah seperti, emas, uang tunai, sertifikat rumah, dan lainnya. Anda bisa menaruhnya di safety box atau menitipkannya ke keluarga terdekat.
5. Menitipkan rumah kepada tetangga atau satpam kompleks
Sebelum bepergian, perlu menjalin komunikasi dengan tetangga atau satpam kompleks sekedar memberi tahu mudik sekaligus menitipkan rumah agar dapat sesekali diawasi untuk keamanan.
Itulah bacaan doa mohon perlindungan keamanan rumah selama ditinggal mudik, berikut tips agar rumah aman.
Baca juga: 20 Ide Ucapan Hari Raya Idul Fitri 2024 Buat Calon Mertua untuk Bangun Hubungan Baik Saat Lebaran
Baca juga: Kumpulan Bacaan Doa Perjalanan Jauh yang Bisa Dibaca saat Mudik Lebaran, Mohon Keselamatan di Jalan
Baca juga: Doa Malam Lailatul Qadar, Tulisan Arab, Latin, Arti Allahumma Innaka Afuwwun Tuhibbul Afwa Fafu Anni
Baca juga: Empat Amalan Nabi Muhammad SAW pada 10 Hari Terakhir Ramadhan, Perbanyak Sedekah dan Sholat Malam
Doa Mohon Perlindungan Keamanan Rumah Selama Ditin
doa perlindungan rumah dari kejahatan
doa perlindungan rumah dan keluarga
doa meninggalkan rumah untuk mudik
tips agar rumah aman dari kejahatan
tips agar rumah aman
Tribunsumsel.com
Tribunnews.com
| Kisah Mush'ab bin Umair, Pemuda di Masa Rasulullah, Rela Menukar Kenyamanan Dunia dengan Keimanan |
|
|---|
| Contoh Teks Doa untuk Peringatan Upacara Hari Sumpah Pemuda 2025 Penuh Khidmat Buat Generasi Muda |
|
|---|
| Kumpulan Doa Pendek Amalan Sehari-hari, Saat Kesulitan, Hati Sedih, Bosan, Takut Hingga Putus Asa |
|
|---|
| Hadits Lihatlah Orang di Bawahmu dalam Masalah Harta dan Dunia, Lihatlah di Atasmu untuk Akhirat |
|
|---|
| Manfaat Doa Bismillahi Syafi Bismillahil Kafi Bismillahi Muafi Bismillahillazi la Yadurru Maas Mihi |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.