17 Ide Yel-yel Gerak Jalan 17 Agustus, Meriah dan Jarang Digunakan untuk Peringati HUT RI Ke-78 2023
Artikel ini memuat daftar 17 rekomendasi ide yel-yel gerak jalan 17 Agustus peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 tahun 2023.
Penulis: Novaldi Hibaturrahman | Editor: Novaldi Hibaturrahman
TRIBUNSUMSEL.COM- Memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 17 Agustus 2023 biasanya akan diselenggarakan berbagai perlombaan, seperti gerak jalan.
Untuk memeriahkan lomba gerak jalan, para grup peserta akan menyanyikan yel-yel yang gembira dan penuh semangat.
Bagi Anda yang sedang mempersiapkan diri mengikuti lomba gerak jalan, bisa menggunakan ide yel-yel meriah dan jarang digunakan dalam artikel ini.
Inilah 17 rekomendasi ide yel-yel gerak jalan 17 Agustus peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 tahun 2023.
Contoh Yel-yel Gerak Jalan 1
(Nada Lagu: Garuda Pancasila)
Kamilah sang juara, datang dan pantang menyerah
Kami tak putus asa, jadi pemenang
Kamilah regu terbaik
Kuat, hebat, selalu semangat!
Contoh Yel-yel Gerak Jalan 2
(Nada Lagu: Balonku Ada Lima)
Kami regu Harimau
Hebat, cerdas anak-anaknya
Kami siap tuk menang
Semua lomba pasti juara
Kami tak kan menyerah, yes!
Juga terus berjuang
Kamilah jawaranya!
Regu harimau pasti bisa!
Contoh Yel-yel Gerak Jalan 3
(Nada lagu: "Baby Shark")
Regu anggrek
Do do do do
Paling kuat
Do do do do do
Paling semangat
Do do do do do
Biar juara!
Regu anggrek!
Kuat, semangat, dan juara!
Contoh Yel-yel Gerak Jalan 4
(Nada lagu: Meraih Bintang- Via Vallen)
Yo ayo yo ayo yo ayo
Ayo melu gerak jalan
Seng baris ayu-ayu
Seng nonton lemu-lemu
Seng lanang kok podo nguya nguyu.
| Bacaan Doa Keluar Masuk Rumah, Lengkap Tulisan Latin dan Terjemahannya |
|
|---|
| Bacaan Sholawat Dauni, Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Terjemahannya |
|
|---|
| Jawaban Bahasa Inggris Kelas 6 Halaman 118 Kurikulum Merdeka: Make Your Own Story |
|
|---|
| Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 6 Halaman 134 Kurikulum Merdeka: Menulis Naskah Pidato |
|
|---|
| VIDEO Kisah Handito, Pria Meninggal Dunia usai Adzani dan Antar Keranda Jenazah Ibunya ke Pemakaman |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/17-Ide-Yel-yel-Gerak-Jalan-17-Agustus-Meriah-dan-Jarang-Digunakan.jpg)