Kasanova FC Juara Final Trofeo Piala Konakami Digital Indonesia yang Digelar Jurnalis FC
Jurnalis FC menggelar mini even bertajuk Final Trofeo di Venue Atletik 1 Jakabaring Sport City (JSC) Palembang, Sabtu (24/6/2023) sore.
Editor:
Slamet Teguh
Dokumen Jurnalis FC
Jurnalis FC menggelar mini even bertajuk Final Trofeo di Venue Atletik 1 Jakabaring Sport City (JSC) Palembang, Sabtu (24/6/2023) sore. Kegiatan yang melibatkan tiga tim komunitas sepakbola ini memperebutkan trofi Konakami Digital Indonesia (KDI).
Meski tidak memiliki lapangan sendiri, Jurnalis FC tetap berupaya eksis dengan rutin bermain terutama di akhir pekan seperti Sabtu atau Minggu.
"Dulu kita biasanya di Stadion Bumi Sriwijaya, tapi sekarang keliling, kadang di Jakabaring kadang juga di Ogan Ilir. Pokoknya di mana ada lapangan sepakbola kita coba semua, termasuk di luar daerah," katanya. (men)
Baca berita Tribunsumsel.com lainnya di Google News
Tags
Kasanova FC
Jurnalis FC
Trofeo Piala Konakami Digital Indonesia
Tribunsumsel.com
sumsel.tribunnews.com
Baca Juga
| Chat GPT Down Hari Ini, Selasa 18 November 2025, Ini Penyebab dan Cara Atasinya |
|
|---|
| Bacaan Sholawat Azka Taslimi, Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Terjemahannya |
|
|---|
| Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 88 Kurikulum Merdeka Edisi Revisi: Sa-ijaan dan Ikan Todak |
|
|---|
| Bahagianya Rasnal Akhirnya Kembali jadi Kepsek di Lutra Usai Sempat Dipecat, Baru 3 Bulan Jabat |
|
|---|
| Rehabilitasi Hukum yang diberikan Pada Dua Guru Luwu Jadi Bukti Negara Berpihak pada Rakyat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/Jurnalis-FC-menggelar-mini-even-bertajuk-Final-Trofeo-di-Venue-Atletik-1-Jakabaring-Sport-City-JSC.jpg)