Berita Viral
Video Pilu Sha Wang Menangis Jelang Dipulangkan ke Taiwan, Siti Aisyah Terluka : Buang Ego Kalian
Siti Aisyah membagikan video pilu Sha Wang (26) anak disabilitas yang kuasa lagi membendung tangisan jelang kepulangan sang anak ke Taiwan.
Penulis: Aggi Suzatri | Editor: Weni Wahyuny
Laporan Wartawan Tribunsumsel.com, Aggi Suzatri
TRIBUNSUMSEL.COM- Siti Aisyah, Tenaga Kerja Wanita (TKW) yang telah merawat Siau Huang atau Sha Wang (26) , anak disabilitas, selama 10 tahun membagikan kesedihan jelang kepulangan sang anak ke Taiwan.
Melalui unggahan Tiktoknya, Siti Aisyah membagikan video pilu Sha Wang yang kuasa lagi membendung tangisan.
Kurang dari satu minggu lagi, Sha Wang dikabarkan akan segera dipulangkan ke negara asalnya, Taiwan.
Menurut kabar yang beredar di media sosial, Sha Wang bakal dipulangkan ke Taiwan pada tanggal 19 Juni 2023.
Baca juga: Siti Aisyah Sedih Dituding Terima Uang Rp 1,5 M dari Ayah Sha Wang Ungkap Fakta: Uang Gaji Saja
Di sana, Siau Huang akan ditempatkan di yayasan yang dirahasiakan oleh negara.
Itu artinya, kepulangan Siau Huang ini akan jadi perpisahan bagi Siti dengan anak disabilitas itu.
Seolah tahu dirinya akan dipisahkan dengan Siti, Sha Wang pun tampak mengurai air mata.
Pada unggahan Siti, Sha Wang tampak melihat ke arah depannya dengan tatapan kosong.
Ia terlihat seperti sedang bersedih.
Siti pun terlihat mengusap air mata Siau Huang.
Baca juga: Siti Aisyah Tenang, Sha Wang Akan Dipulangkan ke Taiwan Setelah Dirawat Selama 10 Tahun di Indonesia
Padahal selama dirinya berseliweran di tv dan youtube, Sha Wang tidak pernah terlihat meneteskan air mata.
Menurut Siti, air mata Siau Huang ini menandakan bahwa anak itu juga terluka dipisahkan dari Siti.
"Di sini bukan saya aja yang terluka, lihatlah dia...
Lihatlah dia...
| Ini Penyebab Pemkab Aceh Singkil Belum Putuskan Sanksi untuk JS Oknum PPPK Ceraikan Istri Viral |
|
|---|
| Kaya Mendadak, Melda Safitri Wanita Viral Usai Diceraikan Suami Lolos PPPK Bakal Beli Rumah Baru |
|
|---|
| Dendam ke Orang Tua Pernah Disuntik Sabu, Kakak di Malang Suntik Sabu ke Tubuh Adiknya |
|
|---|
| VIDEO Satu Keluarga Tewas Jadi Korban Tabrak Lari di Sragen, Pelaku Ditangkap usai Sempat Kabur |
|
|---|
| Guru SD di Wonosobo Buka Suara Dituduh Pelakor dalam Video yang Viral di Tiktok, Sebut Kebetulan |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.