Komplotannya Raup Rp1,8 M dari Bisnis Antigen Bekas, Lihat Rumah Baru Manager Kimia Farma
Hasil penelusuran Tribunsumsel.com, ternyata saat ini Picandi Mosko tengah membangun rumah baru dua lantai di Lubuklinggau
Penulis: Eko Hepronis | Editor: Wawan Perdana
Tribunsumsel.com/Eko Hepronis
Pembangunan rumah baru Picandi Mosko di Jl Merbau Griya Pasar Ikan Kelurahan Simpang Periuk, Kecamatan Lubuklinggau Selatan II Kota Lubuklinggau Sumsel, Jumat (30/4/2021). Pembangunan dihentikan sejak Picandi tersandung kasus antigen daur ulang.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/rumah-picando13131.jpg)