Stop Penambahan Kasus Covid-19, Warga Diminta Tunda Liburan
Rencana Dwi untuk liburan ke Bangka akhir tahun ini harus batal lantaran kondisi Pandemi Covid-19 kembali buruk.Jumlah penambahan kasus covid-19 di
Penulis: Mochamad Krisnariansyah | Editor: Moch Krisna
Menurut Yusri, dengan banyaknya penambahan kasus positif ini perlu langkah strategis yang mutlak dari pemerintah daerah.
“Kalau menilai tingkat bahaya, semua daerah berisiko penularan Covid-19,
karena kita tidak tahu orang di sekitar kita terinfeksi atau tidak karena tidak dilakulan swab dan yang terinfeksi 80 persen kelihatan sehat-sehat saja,” ujarnya.
Dia menambahkan, untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19
perlu dilakukan kesadaran kuat dari diri sendiri untuk menerapkan protokol kesehatan yang ketat di antaranya selalu memakai masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak.
"Kasus Covid-19 masih ada. Jangan lengah, tetap patuhi protokol kesehatan di manapun berada." jelasnya.
