Berita Muara Enim
Termakan Hoax Pasar Tanjung Enim Ditutup 3 Hari, Sejumlah Ibu-ibu di Muara Enim Borong Sembako
Karena termakan isu tersebut, lanjutnya ia terpaksa belanja sembako dan lauk pauk cukup banyak
Penulis: Ika Anggraeni | Editor: Wawan Perdana
Tribun Sumsel/ Ika Anggraini
Toko di Pasar Tanjung Enim masih dipenuhi pembeli gara-gara ada kabar hoax pasar akan ditutup, Rabu (25/3/2020).
Dijelaskannya bahwa sampai dengan saat ini belum ada perintah baik secara lisan maupun tertulis dari pemerintah pusat, propinsi maupun kabupaten pemerintah kabupaten Muaraenim untuk menutup kegiatan di pasar.
"kegiatan dipasar tetap berjalan seperti biasanya namun kita imbau yang melakukan kegiatan jual beli dipasar agar menjaga jarak satu sama lainnya untuk menghindari dan mencegah penyebaran virus corona begitu juga dengan pembeli, dan jangan lupa pakai masker,"pungkasnya.
