Murah dan Populer, HD Yakin Sriwijaya Run Masuk Kalender Olahraga Nasional
Murah dan Populer, HD Yakin Sriwijaya Run Masuk Kalender Olahraga Nasional
TRIBUNSUMSEL.COM - Gubernur Sumsel H. Herman Deru melepas langsung ribuan peserta BSB Run 2020 di Jakabaring Sport City (JSC) Palembang, Minggu (2/2) pagi.
Oleh sebab itu, dia menekankan agar istansi maupun institusi di Sumsel juga turut andil untuk menggelar event Sriwijaya Run.
"Ini olahraga murah dan banyak penggemar. Kita bisa lihat sendiri antusias masyarakat yang mengikuti event ini," kata HD.
Bahkan HD berkomitmen untuk menjadikan Sriwijaya Run sebagai agenda tahunan.
"Kita sudah usulkan ke Kemenpora agar Sriwijaya Run masuk kalender olahraga untuk menjadi agenda tetap sehingga bisa diadakan rutin setiap tahun. Bukan hanya diadakan untuk lokal atau nasional, tapi juga internasional," tuturnya.
Dia pun berharap, agar penyelenggaraan Sriwijaya Run dapat direalisasikan pada tahun 2021 mendatang.
"Harapan kita di tahun 2021 BSB menjadi salah satu sponsor diadakannya Sriwijaya Run di tingkat internasional. Ini upaya untuk semakin menggairahkan olahraga di Sumsel," terangnya.
Disisi lain, HD mengapresiasi langkah BSB yang telah menggelar BSB Run ini. Sebab, BSB Run ini menjadi upaya dalam meningkat olahraga di Sumsel.
"Langkah ini sangat bagus. Saya harapkan ini berkelanjutan dan dapat juga digelar instansi lainnya.
Kaesang Berbohong, Ibunda Felicia Tagih Kaesang Jokowi: Janjinmu Akan Menikahi, Saya Ada Bukti |
![]() |
---|
Sosok Nadya Arfita Pacar Baru Kaesang, Karyawan yang Tikung Felicia, Akan Jadi Keluarga Besar Istana |
![]() |
---|
Ditinggal Amanda Manopo Rating Sinetron Ikatan Cinta Melonjak, Sinyal Amanda Diganti Artis Lain |
![]() |
---|
Kaesang Pangarep dan Felicia Tissue Putus, Sahabat Kampus Kecewa Sampai Singgung Hal Ini |
![]() |
---|
Tak Lupa Kacang Pada Kulit, Mantan Ketua MK di Zaman SBY Mahfud Sebut Demokrat yang Sah Dipimpin AHY |
![]() |
---|