10 Gurita Bisnis Medina Zein yang Jadi Sumber Ladang Uang, Mulai dari Umroh Hingga Kosmetik

Publik kini tengah dihebohkan dengan kabar tentang pengusaha sukses, Medina Zein yang ditangkap karena positif mengonsumsi obat-obatan terlarang.

Editor: Moch Krisna
instagram/medinazein
Positif Pakai Narkoba, Fakta Medina Zein Miliarder Kaya Raya Sempat Bermasalah Dengan Irwansyah 

Selain entrepreneur, Medina Zein juga menanam saham.

Salah satunya, Medina Zein memiliki saham di Bandung Makuta.

Bandung Makuta merupakan salah satu kue oleh-oleh yang terkenal di kota Bandung.

Namun, usaha ini sempat menjadi sorotan karena Medina Zein melaporkan Irwansyah atas kasus dugaan penggelapan uang.

3. Travel Umrah Medina Zein Tour & Travel

Bisnia Tour and Travel Medina Zein
Instagram @mztourandtravel
Bisnia Tour and Travel Medina Zein

Medina Zein memiliki usaha travel umrah bernama MedinaZein Tour & Travel.

Usaha ini juga sempat ramai karena salah satu pegawainya membawa lari sejumlah uang 11 miliaran rupiah.

Namun, Medina Zein bertanggungjawab dan menutup keuangan tersebut dari kantongnya sendiri.

4. Villa The Laras Village Jimbaran

Bersama sang suami, Lukman Azhari memiliki villa di Jimbaran, Bali.

Villa tersebut bernama bernama The Laras Village.

5. Kosmetik MD Cosmetics Indo

Bisnis kosmetik Medina Zein
Instagram @mdcosmeticsindo
Bisnis kosmetik Medina Zein

Medina Zein memiliki bisnis kosmetik dengan nama MD Cosmetics Indo.

Brand kosmetik ini berjalan beriringan dengan klinik kecantikan dan sebagai pelengkap klinik.

Hal tersebut dipilihnya karena target market yang sama dengan klinik kecantikan.

Sumber: Grid.ID
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved