Jalan Rimba Terap Berlumpur dan Nyaris Tidak Bisa Dilalui

Kondisi jalan Desa Rimba Terap Kecamatan Suak Tapeh memprihatinkan usai Hujan deras kemarin.

zoom-inlihat foto Jalan Rimba Terap Berlumpur dan Nyaris Tidak Bisa Dilalui
TRIBUN SUMSEL/DEFRI IRAWAN
Jalan Desa Rimba Terap berlumpur usai hujam deras kemarin, Jumat (28/10/2016).

Laporan Wartawan Tribunsumsel.com, Defri Irawan

TRIBUNSUMSEL.COM, BANYUASIN-Kondisi jalan Desa Rimba Terap Kecamatan Suak Tapeh memprihatinkan usai Hujan deras kemarin.

Kondisi jalan berlumpur dan sulit dilalui oleh kendaraan, Jumat (28/10/2016).

Tidak hanya pengendara sepeda motor yang kesulitan melintasi jalan tetapi mobil juga mengalami kesulitan karena kondisi jalan berlumpur.

" Parah jalannya pak. Seperti kubangan kerbau. Kapan jalan kami diperbaiki. Kami bosan setiap hari main dengan lumpur," kata Alex tokoh pemuda masyarakat Desa Rimba Terap.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved