Berita Video
VIDEO : Gubernur Sumsel Herman Deru Pidato Perdana di Monpera, Bentuk Kepemimpinan Terbuka
Gubernur Sumatera Selatan, Herman Deru dan Wakil Gubernur Sumsel, Mawardi Yahya menyampaikan pidato pertamanya
Penulis: Agung Dwipayana |
TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG - Gubernur Sumatera Selatan, Herman Deru dan Wakil Gubernur Sumsel, Mawardi Yahya menyampaikan pidato pertamanya di Monumen Perjuangan Rakyat (Monpera) Palembang, Selasa ( 2/10/2018).
Baca: Raffi Ahmad Akui Suami Istri dengan Titi Kamal, Netizen Bandingkan dengan Ayu Ting Ting
Baca: Beredar Viral Pesan Berantai Ramalan Gempa Megathrust, Ini Penjelasan BMKG
Di bawah terik matahari yang menyengat tidak menyurutkan antusias warga Sumsel yang hadir.
Dalam pidato pertamanya Herman Deru menyampaikan, bentuk kepemimpinannya terbuka kepada rakyat Sumsel.
Tentunya tanpa ada yang perlu ditutupi dalam pemerintahan yang dipimpinnya selama lima tahun ke depan.
TONTON JUGA!