Berita Sriwijaya FC
Sriwijaya FC Kalah Lagi, Bermain 10 Orang Hingga Diganjar Penalti, Terjerembab di Dasar Klasemen
Kala bertanding melawan PSPS Pekanbaru di Stadion Kaharuddin Nasution, pada Jumat (10/10/2025) sore, Sriwijaya FC kalah dengan dengan skor 1-0.
Penulis: Angga Azka | Editor: Slamet Teguh
Laporan wartawan Sripoku.com, Angga
TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG – Sriwijaya FC kembali harus menelan kekalahan saat bertanding di ajang Liga Championship.
Kala bertanding melawan PSPS Pekanbaru di Stadion Kaharuddin Nasution, pada Jumat (10/10/2025) sore, Sriwijaya FC kalah dengan dengan skor 1-0.
Sriwijaya FC cukup mendominasi permain dalam laga ini.
Namun sayangnya tak ada gol tercipta.
Sriwijaya FC harus bermain dengan 10 pemain di menit ke 76, setelah Vieri Donny mendapatkan kartu merah.
Hingga akhirnya di menit ke-80, PSPS mendapatkan penalti.
Beruntung, penjaga gawang Sriwijaya FC, Zaenuri mampu menahan tendangan penalti Cristian Alex.
Sayangnya, harapan Sriwijaya FC untuk mendapatkan poin hancur dimenit ke 89.
Reyhan Firdaus mampu menjebol gawang Sriwijaya FC.
Dengan hasil ini, Sriwijaya FC kini harus terpuruk di dasar klasemen.
Baca berita Tribunsumsel.com lainnya di Google News
Ikuti dan bergabung dalam saluran whatsapp Tribunsumsel.com
Komunikasi Jadi Masalah Dari Kekalahan Sriwijaya FC Atas PSMS, Pelatih Kesulitan Tanpa Pemain Asing |
![]() |
---|
Sriwijaya FC Incar Gol Cepat Kala Melawan PSMS Medan, Demi Meraih Kemenangan Perdana di Championship |
![]() |
---|
Daftar 22 Pemain Sriwijaya FC yang Dibawa ke Medan Jelang Lawan PSMS, Siap Tampil All Out |
![]() |
---|
Jadi Juru Kunci Dari 3 Laga di Championship, Sriwijaya FC Bertekad Bangkit Saat Melawan PSMS Medan |
![]() |
---|
Berada di Juru Kunci, Sriwijaya FC Harus Kehilangan 2 Penyerangnya Jelang Lawan PSMS Medan |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.