Kunci Jawaban
Jawaban Uji Kompetensi Matematika Kelas 4 Halaman 137 138, Bab 4 Luas dan Volume
Uji Kompetensi dalam Mata Pelajaran Matematika Kelas 4 Halaman 137 dan 138 Kurikulum Merdeka
Bagaimana cara merubah ukuran tersebut ke dalam liter? Uraikan penjelasannya.
Kunci Jawaban:
6.340 ml = 6.000 ml + 340 ml
= 6 x 1.000 ml + 340 ml
= 6 liter + 340 ml
Jadi, 6.340 ml = 6 liter 340 ml
7. Fina membeli 3 liter 250 ml susu pada hari Senin, 2 liter 750 ml pada hari Rabu dan 3 liter 500 ml pada hari Jumat.
Berapa banyak susu yang dibeli Fina selama tiga hari?
Kunci Jawaban:
3 liter 250 ml = 3 liter + 250 ml
2 liter 750 ml = 2 liter + 750 ml
3 liter 500 ml = 3 liter + 500 ml
__________________________________ +
= 8 liter + 1.500 ml
= 8 liter + 1.000 ml + 500 ml
= 8 liter + 1 liter + 500 ml
= 9 liter 500 ml
Jadi, banyak susu yang dibeli oleh Fina tiga hari ini adalah 9 liter 500 ml
Disclaimer: Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.
Baca juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 SD Halaman 99 100 Kurikulum Merdeka, Ayo Berlatih
Baca juga: Soal dan Jawaban Matematika Kelas 4 halaman 52 53 54 Kurikulum Merdeka
| 35 Latihan Soal TKA Bahasa Inggris SMA 2025 lengkap Kunci Jawaban, Pilihan Ganda |
|
|---|
| Jawaban Bahasa Inggris Kelas 7 Halaman 120 Kurikulum Merdeka: Rahmansyah Family Cleaning Up |
|
|---|
| Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 6 Halaman 103 Kurikulum Merdeka: Dampak Buruk Fast Fashion |
|
|---|
| 20 Contoh Soal TKA Kelas 12 Bahasa Indonesia dan Kunci Jawaban, Tes Kemampuan Akademik 2025 |
|
|---|
| Kunci Jawaban Buku Sosiologi Kelas 12 Kurikulum Merdeka Halaman 73, Latihan 2.5 |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.