HARI SUMPAH PEMUDA

Panduan Susunan Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Tema Pemuda Pemudi Bergerak Indonesia Bersatu

Tahun ini peringatan Sumpah Pemuda memasuki tahun ke-97 sejak dikumandangkan pertama kali pada 28 Oktober 1928.

Penulis: Lisma Noviani | Editor: Lisma Noviani
Tangkap Layar/Logo Pedoman Sumpah Pemuda 2025
SUSUNAN ACARA HSP -- Ilustrasi logo dan tema Hari Sumpah Pemudah (HSP) tahun 2025, berikut Panduan dan Susunan Acara Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 Resmi dari Kemenpora. 

1.      Pemimpin Upacara memasuki lapangan Upacara, pasukan diambil alih oleh Pemimpin Upacara;

2.      Pembina Upacara tiba ditempat Upacara, barisan disiapkan;

3.      Penghormatan umum kepada Pembina Upacara;

4.      Laporan Pemimpin Upacara kepada Pembina Upacara bahwa Upacara siap dimulai;

5.      Pengibaran Bendera merah putih diiringi lagu kebangsaann “INDONESIA RAYA”;

6.      Mengheningkan cipta dipimpin oleh Pembina Upacara;

7.      Pembacaan teks Pancasila oleh Pembina Upacara, diikuti oleh seluruh peserta Upacara;

8.      Pembacaan Teks Pembukaan UUD 1945;

9.      Pembacaan Teks Keputusan Kongres Pemuda Indonesia 1928;

10.   Menyanyikan lagu “SATU NUSA SATU BANGSA”;

11.   Penyerahan penghargaan diiringi lagu “BAGIMU NEGERI” (bila ada);

12.   Pembacaan Pidato Presiden / Amanat Pembina Upacara;

13.   Menyanyikan lagu “BANGUN PEMUDI PEMUDA”;

14.   Pembacaan Do’a;

15.   Laporan Pemimpin Upacara;

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved