Berita Pertamina Patra Niaga

Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel Gelar Program Edukasi Pantau SPBU

Peserta diperkenalkan pada berbagai aspek teknis, mulai dari prosedur penerimaan BBM di SPBU, pengecekan kualitas, hingga akurasi pengisian

Editor: Sri Hidayatun
dokumentasi pertamina patra niaga
Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel terus menunjukkan komitmennya dalam menghadirkan pelayanan energi yang andal, berkualitas, dan transparan. 

Harapannya, masyarakat dapat memahami bahwa setiap BBM yang mereka gunakan telah melalui standar pengujian dan pengawasan berlapis.

Ke depan, Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel akan terus menghadirkan program serupa di berbagai daerah untuk semakin memperkuat transparansi, menjaga kualitas, serta meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap layanan energi.

Baca berita lainnya di google news

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
KOMENTAR

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved