Film Bioskop Hari Ini

8 Rekomendasi Film Bioskop Tayang Bulan Mei 2025, Ada Saya-sayap Patah 2 dan Final Destination

Daftar film bioskop yang akan segera tayang di bulan Mei 2025 terdapat berbagai genre, horor, komedi hingga romantis.

tangkapan layar Ig @bioskop
FILM BIOSKOP MEI 2025 - Daftar film bioskop yang akan segera tayang di bulan Mei 2025. 

Mau tidak mau, sang ustaz harus melakukan rukiah pada keluarganya sendiri. Bukan teror biasa, setan yang masuk mengganggu keluarganya itu juga mengancam nyawa sosok yang dirasukinya.

7. Gundik 

Film Gundik ini menceritakan seputar di sekitar rencana perampokan yang dijalankan oleh empat pencuri. Keempat orang tersebut memiliki rencana untuk merampok rumah seorang wanita simpanan para pejabat negara, yang dikenal sebagai gundik.

8. Final Destination: Bloodlines

Diperkirakan Final Destination: Bloodlines akan tayang di bioskop Indonesia pada 14 Mei 2025, mengingat penayangan di Indonesia seringkali dua hari lebih cepat dari jadwal global.

Kisah ini berpusat pada Stefanie (diperankan oleh Kaitlyn Santa Juana), seorang mahasiswi yang terus dihantui oleh mimpi buruk berulang yang menggambarkan kematian mengerikan keluarganya. 

Merasa ada sesuatu yang tidak beres, ia memutuskan kembali ke rumah untuk mencari cara agar bisa menghindari nasib tragis yang seolah telah ditentukan.

Namun, semakin ia berusaha, semakin jelas bahwa kematian selalu menemukan jalannya.

Baca berita Tribunsumsel.com lainnya di Google News  

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved