Film Bioskop Hari Ini

Daftar Pemain Ipar Adalah Maut Film Terbaru Mulai Tayang 13 Juni 2024 di Bioskop

Berikut daftar pemain film Ipar Adalah Maut yang mulai tayang pada Kamis (13/6/2024) di seluruh Bioskop Indonesia.

Editor: Abu Hurairah
Cover Youtube MD Pictures
Daftar Pemain Ipar Adalah Maut Film Terbaru Mulai Tayang 13 Juni 2024 di Bioskop 

Ibu Nisa tiba-tiba menitipkan putri keduanya, Rani (Davina Karamoy), untuk tinggal bersama Aris dan Nisa.

Awalnya, Rani menjaga jarak dengan Aris.

Namun, hal itu tidak berlangsung lama.

Perlahan celah hubungan terlarang antara Rani dan Aris pun terbuka.

Di belakang Nisa, Aris mengkhianati pernikahannya.

Ia berselingkuh dengan adik kandung istrinya sendiri.

Saksikan kisah selengkapnya dalam film Ipar Adalah Maut di bioskop terdekat Anda.

Baca juga: Lirik Lagu Tak Selalu Memiliki - Lyodra, Original Soundtrack Film Terbaru: Ipar Adalah Maut

Baca juga: Sinopsis dan Jadwal Tayang Film Bioskop Ipar Adalah Maut, Kisah Perselingkuhan Suami & Adik Kandung

Video Trailer

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved