Seputar Islam
Doa Terhindar dari Kemiskinan dan Musibah, Allahumma Inni Audzubika Minal Kufri wal Faqri & Artinya
Islam mengajarkan kepada kita untuk meminta pertolongan kepada Allah SWT agar terhindar dari kemiskinan.
Penulis: Lisma Noviani | Editor: Lisma Noviani
TRIBUNSUMSEL.COM --- Berikut adalah bacaan doa mohon kepada Allah agar dihindarkan dari kemiskinan dan musibah serta siksa kubur.
Bismillahirrahmanirrahim
للّٰهُمَّ إِنِّي أَعُوْذُ بِكَ مِنَ الْكُفْرِ وَالْفَقْرِ وَعَذَابِالْقَبْرِ
Allahumma inni audzubika minal kufri wal faqri wa audzubika min adzabilqabri
Artinya:
Ya Allah aku berlindung dari kekufuran, kemiskinan dan siksa kubur.(HR. Ahmad, Nasa’i, dan Abi Syaibah)
Islam mengajarkan kepada kita untuk meminta pertolongan kepada Allah SWT agar terhindar dari kemiskinan.
Allah berfirman dalam Surah Nuh ayat 10 sampai 12:
فَقُلْتُ ٱسْتَغْفِرُوا۟ رَبَّكُمْ إِنَّهُۥ كَانَ غَفَّارًايُرْسِلِ ٱلسَّمَآءَ عَلَيْكُم مِّدْرَارًاوَيُمْدِدْكُم بِأَمْوَٰلٍ وَبَنِينَ وَيَجْعَل لَّكُمْ جَنَّٰتٍ وَيَجْعَل لَّكُمْ أَنْهَٰرًا
Artinya:
Maka aku berkata (kepada mereka), "Mohon ampunlah kepada Tuhanmu, Sungguh, Dia Maha Pengampun, Niscaya Dia akan menurunkan hujan yang lebat dari langit kepadamu, dan Dia memperbanyak harta dan anak-anakmu, dan mengadakan kebun-kebun untukmu dan mengadakan sungai-sungai untukmu."
Dalam sebuah hadits Rasulullah SAW bersabda diriwayatkan Abu Na’im:
كَادَ اْلفَقْرُ أَنْ يَكُوْنَ كُفْرًا
Artinya: “Kemiskinan itu dekat kepada kekufuran.”
Doa Terhindar dari Kemiskinan dan Musibah
Doa Terhindar dari Kemiskinan
doa terhindar dari musibah
doa terhindar dari siksa kubur
Allahumma Inni Audzubika Minal Kufri Wal Faqri
Allahumma Inni Audzubika Minal Kufri Wal Faqri art
Doa Allahumma Inni Audzubika Minal Kufri Wal Faqri
Allahumma Inni Audzubika Minal Kufri wal Faqri wa
Tribunsumsel.com
Tribunnews.com
kufur artinya adalah
kemiskinan lebih dekat dengan kekufuran
hadits kemiskinan lebih dekat dengan kekufuran
Doa Dimudahkan Rezeki
| Contoh Teks Doa untuk Peringatan Upacara Hari Sumpah Pemuda 2025 Penuh Khidmat Buat Generasi Muda |
|
|---|
| Kumpulan Doa Pendek Amalan Sehari-hari, Saat Kesulitan, Hati Sedih, Bosan, Takut Hingga Putus Asa |
|
|---|
| Hadits Lihatlah Orang di Bawahmu dalam Masalah Harta dan Dunia, Lihatlah di Atasmu untuk Akhirat |
|
|---|
| Manfaat Doa Bismillahi Syafi Bismillahil Kafi Bismillahi Muafi Bismillahillazi la Yadurru Maas Mihi |
|
|---|
| Doa untuk Orangtua yang Sakit Agar Allah Beri Kesembuhan, Iringi dengan Usaha dan Sedekah |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.