Berita Selebriti
Marahnya Nikita Mirzani ke Lolly hingga Dicoret dari Ahli Waris, Fitri Salhuteru : Dia Adalah Anakmu
Fitri Salhuteru pun berpesan pada Nikita Mirzani untuk tidak bereaksi apapun terkait perlakuan Lolly.
"Tapi saya nggak merasa ini serius," bebernya.
Pernyataan mantan istri Antonio Dedola itu dianggap Fitri Salhuteru sebagai luapan emosi untuk remaja yang kini menempuh pendidikan di London, Inggris itu.
"Bisa dikatakan seperti itu (luapan emosi)," imbuhnya.
Ia pun tak mengetahui soal kebenaran adanya pernyataan Nikita Mirzani mencoret Lolly dari daftar ahli warisnya.
"Benar tidaknya saya tidak tahu," jelasnya.
Sebagai sahabat Fitri tentunya paham betul dengan sifat Nikita Mirzani.
Diakui Fitri Salhuteru Nikita Mirzani adalah sosok ibu yang sangat menyayangi anak-anaknya.
"Tetapi saya sangat paham sama Niki, dia sangat menyayangi anak-anaknya," tutup Fitri Salhuteru.
Sebelumnya dikabarkan, Lolly mengaku akibat perseteruannya dengan sang ibu, kontaknya telah diblokir oleh Nikita Mirzani.
Lolly pun mulai kebingungan membayar tagihan sekolahnya di London.
Diakui Lolly, mantan ayah tirinya, Antonio Dedola tak bisa membantunya.
Bak menyerah, Lolly pun membuat surat terbuka untuk Nikita Mirzani lewat unggahan Insta storynya, Kamis (8/6/2023).
"Halo semuanya.
Saya membuat story ini untuk mencoba menghubungi ibu saya karena dia memblokir saya di setiap platform media sosial."
Lolly menjelaskan bahwa Nikita Mirzani menolak membayar tagihan sekolahnya, dengan alasan ingin Lolly kembali ke Indonesia.
Kini Gugat Cerai, Tasya Farasya Pernah Curhat Suami Suka Pulang Pagi dan Sering Nongkrong |
![]() |
---|
Kini Pacaran dengan Andri Aan, Lisa Mariana Blak-blakan Jatuh Cinta karena Harta sang Pacar |
![]() |
---|
Sosok Sindu Peradjin Pengacara Baru Nikita Mirzani Pesonanya Jadi Sorotan, Dulu Tim Hukum Prabowo |
![]() |
---|
Cerai Dari Paula Verhoeven, Baim Wong Curhat Butuh Istri yang Berani Mengingatkan: Dulu Enggak |
![]() |
---|
Aji Darmaji Sebut Tak Ada Konflik dengan Keluarga Mpok Alpa soal Warisan, Kini Berdamai: Miskom Aja |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.