Seputar Islam
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Bulan Dzulqaidah 1444 H Lengkap, Bertepatan dengan Juni 2023
Artikel ini memuat jadwal pelaksanaan puasa ayyamul bidh bulan Dzulqaidah/Dzulqa'dah tahun 1444 hijriyah yang bertepatan dengan Juni 2023 lengkap
Penulis: Novaldi Hibaturrahman | Editor: Novaldi Hibaturrahman
Latin: Nawaitu Shouma Ghadin 'Ayyaamul bidh sunnatan lillahi ta'aala wa 'an shouma yaumal itsnaini lillahi Ta'alaa
Artinya: Saya niat puasa sunnah ayyamul bidh esok hari dan puasa hari Senin karena Allah Ta'ala.
Niat Puasa Ayyamul Bidh Digabung Puasa Kamis
نو يت صوم غد ايا م البض سنة الله تعل و عن صوم يوم الخميس الله تعل
Latin: Nawaitu Shouma Ghadin 'Ayyaamul bidh sunnatan lillahi ta'aala wa 'an shouma yaumal khomsi lillahi Ta'alaa
Artinya: Saya niat puasa sunnah ayyamul bidh esok hari dan puasa hari Kamis karena Allah Ta'ala.
Adapun waktu membaca niat puasa Ayyamul Bidh bisa dilakukan pada malam hari atau ketika akan melaksanakan makan sahur.
Baca juga: Arti Qudrat, Irodat, Ilmun, Hayat, Sifat-sifat Wajib Bagi Allah, Ada 20 Sifat, Penjelasan dan Hikmah
Baca juga: Doa Agar Lulus Tes Polri, PPPK/CPNS hingga BUMN Lengkap dan Mudah Dibaca
Baca juga: Amalan Al Matsurat Sughra Adalah, Berikut Urutan dan Panduan Doa dan Dzikirnya Bisa Dibaca Harian
Itulah jadwal pelaksanaan puasa ayyamul bidh bulan Dzulqaidah/Dzulqa'dah tahun 1444 hijriyah yang bertepatan dengan Juni 2023
Baca artikel dan berita Tribun Sumsel lainnya langsung dari google news
Doa Sebelum Mulai Berdagang Berdasarkan Hadist, Lengkap Tulisan Latin dan Artinya |
![]() |
---|
Puasa 2026 Tanggal Berapa? Ini Awal Ramadhan 1447 H Menurut Pemerintah dan Muhammadiyah |
![]() |
---|
5 Contoh Teks Doa Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila, Khidmat Penuh Makna |
![]() |
---|
Bacaan Doa dan Dzikir Jumat Sore Setelah Sholat Ashar Lengkap dalam Tulisan Arab, Latin dan Artinya |
![]() |
---|
Cara Mengirim Doa Yasin untuk Orang yang Sudah Meninggal dan Susunan Lengkap |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.