Berita Nasional

Kini Beli Gas LPG 3 Kg Disebut Harus Menggunakan MyPertamina, Pihak Pertamina Beri Penjelasan

Kini Beli Gas LPG 3 Kg Disebut Harus Menggunakan MyPertamina, Pihak Pertamina Beri Penjelasan

Editor: Slamet Teguh
Pertamina
Pertamina Patra Niaga Lakukan Extra Dropping Penyaluran Fakultatif untuk Amankan Stok dan Penyaluran LPG 3 Kg di Kota Bengkulu. Kini Beli Gas LPG 3 Kg Disebut Harus Menggunakan MyPertamina, Pihak Pertamina Beri Penjelasa 

2. Buka website subsiditepat.mypertamina.id atau klik link ini

3. Centang informasi memahami persyaratan

4. Klik daftar sekarang

5. Ikuti instruksi dalam website tersebut

6. Tunggu pencocokan data maksimal tujuh hari kerja di alamat email yang telah didaftarkan, atau cek status pendaftaran di website secara berkala

7. Apabila sudah terkonfirmasi, unduh (download) kode QR dan simpan untuk bertransaksi di SPBU Pertamina

Kriteria Kendaraan yang Dilarang Pakai Pertalite

Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) membocorkan hasil kajian mengenai kriteria kendaraan yang dilarang mengisi BBM subsidi jenis Pertalite.

Anggota Komite BPH Migas, Saleh Abdurrahman menyampaikan, dari hasil kajian itu kendaraan roda empat atau lebih dengan kapasitas di atas 2.000 cc dilarang untuk mengonsumsi BBM yang memiliki kadar oktan RON 90 tersebut.

"Yang sudah dikaji, yang tidak boleh adalah kategori mobil mewah yaitu 2.000 cc ke atas," ujarnya.

Adapun, untuk jenis kendaraan roda dua yang dilarang mengonsumsi BBM ialah dengan spesifikasi mesin di atas 250 cc.

"Betul (sepeda motor di atas 250)," ujarnya.

Baca berita Tribunsumsel.com lainnya di Google News

Artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul Bukan Cuma Pertalite, Beli Elpiji 3 Kg Juga Bakal Pakai MyPertamina? Ini Kata Pihak Pertamina

Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved